Penggunaan Akronim Pada Rubrik Politik Dan Hukum DalamSurat Kabar Kompas Edisi Agustus-November 2013

Penelitian ini bertujuan untuk (1) mendeskripsikan bentuk-bentuk akronim yang terdapat dalam rubrik Politik dan Hukum surat kabar Kompas edisi Agustus-November 2013. (2) mengkaji pola-pola fonotaktik pemakaian akronim bahasa Indonesia dalam rubrik Politik dan Hukum surat kabar Kompas edisi Agustus-N...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Sholikati, Umi (Author), , Drs. Agus Budi Wahyudi, M.Hum (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_29962
042 |a dc 
100 1 0 |a Sholikati, Umi  |e author 
700 1 0 |a , Drs. Agus Budi Wahyudi, M.Hum.  |e author 
245 0 0 |a Penggunaan Akronim Pada Rubrik Politik Dan Hukum DalamSurat Kabar Kompas Edisi Agustus-November 2013 
260 |c 2014. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/29962/14/naskah_publikasi.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/29962/1/halaman_depan.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/29962/2/bab_i.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/29962/4/bab_ii.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/29962/5/bab_iii.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/29962/6/bab_iv.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/29962/7/bab_v.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/29962/11/daftar_pustaka.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/29962/13/lampiran.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk (1) mendeskripsikan bentuk-bentuk akronim yang terdapat dalam rubrik Politik dan Hukum surat kabar Kompas edisi Agustus-November 2013. (2) mengkaji pola-pola fonotaktik pemakaian akronim bahasa Indonesia dalam rubrik Politik dan Hukum surat kabar Kompas edisi Agustus-November 2013. Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Objek penelitian berupa akronim dalam rubrik Politik dan Hukum pada Kompas edisi Agustus-November 2013. Teknik pengumpulan data menggunakan metode simak dengan teknik lanjutan catat. Teknik validasi data menggunakan teknik trianggulasi teori. Metode untuk menganalisis data yaitu metode agih dengan teknik lanjutan lesap. Hasil analisis data dapat disimpulkan terdapat empat bentuk akronim yaitu akronim yang berasal dari dua kata, akronim yang berasal dari tiga kata, akronim yang berasal dari empat kata, dan akronim yang berasal dari lima kata. Pola fonotaktik akronim terdiri dari 11 pola yaitu pola KV, KVK, VKVK, VKKVK, KVKVK, KVKKV, VKVVK, KKVKVK, KVKKKV, KVKKVK, dan KVKKKVK. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a P Philology. Linguistics 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/29962/ 
787 0 |n A310100267 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/29962/  |z Connect to this object online