Peningkatan Kecerdasan Kinestetik Anak Melalui Kegiatan Gerak Dan Lagu Kelompok B Di TK Pertiwi Ceporan I Gantiwarno Klaten Tahun Ajaran 2013/2014
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kecerdasan kinestetik anak di TK Pertiwi Ceporan I Gantiwarno Klaten tahun ajaran 2013/2014 terutama dalam kegiatan gerak dan lagu. Kecerdasan kinestetik anak masih rendah berdasarkan pengamatan dalam kegiatan harian dari 16 anak baru 5 anak yang...
Saved in:
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2014.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kecerdasan kinestetik anak di TK Pertiwi Ceporan I Gantiwarno Klaten tahun ajaran 2013/2014 terutama dalam kegiatan gerak dan lagu. Kecerdasan kinestetik anak masih rendah berdasarkan pengamatan dalam kegiatan harian dari 16 anak baru 5 anak yang kecerdasan kinestetiknya cukup baik, sebagian besar masih perlu banyak bimbingan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian tindakan kelas disebut juga Classroom Action Research (CAR). Data tentang kecerdasan kinestetik anak diperoleh dari anak dan data pelaksanaan kegiatan gerak dan lagu diperoleh dari guru . Metode yang digunakan untuk mengumpulkan data yaitu dengan observasi, catatan lapangan, dan dokumentasi. Penelitian dilaksanakan dalam 2 siklus dan masing-masing siklus terdiri dari empat tahap yaitu perencanaan, tindakan, observasi dan refleksi. Siklus I dan Siklus II dilakukan dalam empat kali pertemuan. Teknik analisa data menggunakan tehnik analisis komparatif untuk membandingkan kecerdasan anak setiap siklus dengan indikator kinerja yaitu dengan posentase keberhasilan. Triangulasi merupakan teknik untuk validasi data. Hasil penelitian menunjukan peningkatan dari siklus ke siklus, ini dapat dilihat dari posentase hasil observasi. Kecerdasan kinestetik anak pada pra siklus 30,5% setelah dilakukan siklus I mencapai 59,8% dan siklus II meningkat sebesar 83,5 %, Kecerdasan Kinestetik anak naik 23,7%. Ini menunjukan bahwa kecerdasan kinestetik anak mengalami peningkatan melalui penerapan kegiatan gerak dan lagu |
---|---|
Item Description: | https://eprints.ums.ac.id/30130/1/HALAMAN_DEPAN.pdf https://eprints.ums.ac.id/30130/4/BAB_I.pdf https://eprints.ums.ac.id/30130/5/BAB_II.pdf https://eprints.ums.ac.id/30130/6/BAB_III.pdf https://eprints.ums.ac.id/30130/9/BAB_IV.pdf https://eprints.ums.ac.id/30130/12/BAB_V.pdf https://eprints.ums.ac.id/30130/13/DAFTAR_PUSTAKA.pdf https://eprints.ums.ac.id/30130/15/NASKAH_PUBLIKASI.pdf https://eprints.ums.ac.id/30130/17/Lampiran-lampiran.pdf |