Upaya meningkatkan kreativitas anak melalui permainan plastisin pada anak playgroup di paud nur rohmah plupuh sragen tahun ajaran 2013/2014

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kreativitas anak Playgroup di PAUD Nur Rohmah melalui permainan plastisin. Metode yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas (PTK). Penelitian tindakan kelas adalah suatu upaya untuk mencermati kegiatan belajar sekelompok peserta didik dengan memberik...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Rohmah, Zustina Veby (Author), , Dra. Surtikanti, S.H., M.Pd (Author), , Sri Slamet, S.Pd, M.Hum (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_30183
042 |a dc 
100 1 0 |a Rohmah, Zustina Veby  |e author 
700 1 0 |a , Dra. Surtikanti, S.H., M.Pd  |e author 
700 1 0 |a , Sri Slamet, S.Pd, M.Hum.  |e author 
245 0 0 |a Upaya meningkatkan kreativitas anak melalui permainan plastisin pada anak playgroup di paud nur rohmah plupuh sragen tahun ajaran 2013/2014 
260 |c 2014. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30183/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30183/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30183/4/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30183/9/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30183/10/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30183/11/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30183/12/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30183/14/LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30183/15/NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kreativitas anak Playgroup di PAUD Nur Rohmah melalui permainan plastisin. Metode yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas (PTK). Penelitian tindakan kelas adalah suatu upaya untuk mencermati kegiatan belajar sekelompok peserta didik dengan memberikan sebuah tindakan yang sengaja dimunculkan, tindakan tersebut dilakukan secara kolaborasi dengan pihak yang bersangkutan. Tujuan diadakannya suatu penelitian tindakan kelas adalah untuk memperbaiki dan meningkatkan kualitas pembelajaran. Penelitian ini dilaksanakan dalam 2 siklus, setiap siklus ada 4 kali pertemuan. Prosedur penelitian dilakukan melalui 4 langkah yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan (observasi) dan refleksi. Subjek penelitian ini adalah anak didik Playgroup kelompok B PAUD Nur Rohmah yang berjumlah 15 anak yang terdiri dari 6 orang anak laki-laki dan 9 anak perempuan. Metode pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Metode analisis data menggunakan tabulasi skor. Hasil penelitian setiap siklus menunjukkan adanya peningkatan kreativitas anak mulai dari prasiklus 40,8%, siklus I adalah 62,0% dan siklus II denganhasil 86,3%. Penelitian ini meyimpulkan bahwa penggunaan permainan plastisin dapat meningkatkan kreativitas anak Playgroup di PAUD Nur Rohmah Plupuh Sragen Tahun Ajaran 2013/2014. Penelitian ini dari siklus I sampai siklus II mengalami kenaikan yang baik. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/30183/ 
787 0 |n A520100066 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/30183/  |z Connect to this object online