Penerapan Sistem Bagi Hasil Program Tabungan Mudharabah, Deposito Mudharabah, Serta Giro Wadi'ah (Studi Kasus Di Bank Syariah Bukopin, Bank Muamalat, Dan Bank Pembangunan Daerah (BPD) Jawa Tengah, Kota Surakarta)

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran sebenarnya mengenai penerapan akuntansi syariah pada sistem bagi hasil program tabungan mudharabah, deposito mudharabah, dan giro wadi'ah Penelitian ini dilakukan di tiga bank syariah, yaitu Bank Muamalat Indonesia cabang Surakarta, BPD Jateng...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Andianto, Muchammad Tegar (Author), , Drs. Noer Sasongko, M.Si, Ak, CA (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_30323
042 |a dc 
100 1 0 |a Andianto, Muchammad Tegar  |e author 
700 1 0 |a , Drs. Noer Sasongko, M.Si, Ak, CA  |e author 
245 0 0 |a Penerapan Sistem Bagi Hasil Program Tabungan Mudharabah, Deposito Mudharabah, Serta Giro Wadi'ah (Studi Kasus Di Bank Syariah Bukopin, Bank Muamalat, Dan Bank Pembangunan Daerah (BPD) Jawa Tengah, Kota Surakarta)  
260 |c 2014. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30323/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30323/3/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30323/4/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30323/5/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30323/6/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30323/7/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30323/10/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30323/11/LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30323/16/Naskah_Publikasi.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran sebenarnya mengenai penerapan akuntansi syariah pada sistem bagi hasil program tabungan mudharabah, deposito mudharabah, dan giro wadi'ah Penelitian ini dilakukan di tiga bank syariah, yaitu Bank Muamalat Indonesia cabang Surakarta, BPD Jateng Syariah cabang Surakarta, dan Bank Syariah Bukopin cabang Surakarta. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah dengan wawancara, mempelajari dokumen-dokumen termasuk brosur dari bank syariah, serta sumber-sumber yang lain. Teknik analisis data yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Hasil analisis ini yaitu bahwa ketiga bank syariah tersebut telah berusaha menggunakan prinsip syariah islam dengan benar, akan tetapi belum sepenuhnya sesuai dengan kaidah syariah islam. Hal ini disebabkan dengan adanya cara pembagian bagi hasil yang menggunakan prinsip revenue sharing. dalam revenue sharing, menggunakan pendapatan sebagai acuan. sehingga beban-beban yang digunakan untuk menghasilkan pendapatan tersebut belum dimasukkan. Sesuai syariat islam, prinsip bagi hasil hendaknya selalu adil, siap menanggung rugi dan menikmati untung secara bersama. sehingga, penghitungan bagi hasil sebaiknya menggunakan prinsip Profit Loss Sharing, karena menggunakan Laba bersih sebagai acuan. Hal tersebut akan menunjukkan keadilan baik dari nasabah selaku shahibul maal ataupun dari Bank syariah selaku pengelola dana itu sendiri. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HJ Public Finance 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/30323/ 
787 0 |n B200100128 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/30323/  |z Connect to this object online