Analisis Pengaruh Waktu Penahanan Celup Terhadap Kekasaran Permukaan, Ketebalan Lapisan, Dan Cacat Vibrous Pada Proses Elektroplating Tembaga Baja Karbon Tinggi
Elektroplating merupakan salah satu proses surface treatment (perlakuan permukaan) yaitu proses pelapisan permukaan dengan logam lain, dengan menggunakan arus listrik searah atau DC, bertujuan untuk mencegah korosi, menambah nilai dekoratif sifat fisik dan mekanik. Penelitian tentang elektroplating...
Saved in:
Main Authors: | , , |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2014.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Elektroplating merupakan salah satu proses surface treatment (perlakuan permukaan) yaitu proses pelapisan permukaan dengan logam lain, dengan menggunakan arus listrik searah atau DC, bertujuan untuk mencegah korosi, menambah nilai dekoratif sifat fisik dan mekanik. Penelitian tentang elektroplating pada plat baja karbon tinggi ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh waktu celup terhadap ketebalan lapisan, kekasaran lapisan, dan cacat vibrous. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan material plat baja karbon tinggi dengan dimensi 100 mm x 50 mm x 15 mm sebanyak 3 spesimen. Voltase yang digunakan adalah 13 volt, masing-masing untuk proses pelapisan tembaga. Dengan variasi waktu celup yang telah ditentukan. Setelah diplating material diuji ketebalan lapisan dengan coating gauge, kekasaran lapisan dengan surface roughness tester, dan cacat vibrous dengan invert microscop. Cacat vibrous adalah cacat yang terjadi pada proses pelapisan tembaga pada proses elektroplating. Cacat vibrous terjadi pada pemberian waktu penahanan 8 detik dengan arus 13 volt. Dari pengujian ketebalan lapisan diperoleh nilai rata-rata ketebalan lapisan dengan variasi waktu 4 detik sebesar 0.723 μm, 6 detik sebesar 0.615 μm, 8 detik sebesar 0.668 μm. Dan dari hasil pengujian kekasaran dengan variasi waktu 4 detik sebesar 0.4588 μm, 6 detik sebesar 0.2756 μm, 8 detik sebesar 0.2128 μm. |
---|---|
Item Description: | https://eprints.ums.ac.id/30395/20/NASKAH_PUBLIKASI_ILMIAH.pdf https://eprints.ums.ac.id/30395/1/HALAMAN_DEPAN.pdf https://eprints.ums.ac.id/30395/2/BAB_I.pdf https://eprints.ums.ac.id/30395/4/BAB_II.pdf https://eprints.ums.ac.id/30395/5/BAB_III.pdf https://eprints.ums.ac.id/30395/13/BAB_IV.pdf https://eprints.ums.ac.id/30395/15/BAB_V.pdf https://eprints.ums.ac.id/30395/17/DAFTAR_PUSTAKA.pdf https://eprints.ums.ac.id/30395/19/LAMPIRAN.pdf |