Pengaruh Pemberian Core Stability Exercise Dengan Metode Pilates Exercise Terhadap Keseimbangan Dinamis Pada Anggota Posyandu Lansia Bagas Waras Colomadu

dengan menurunnya daya tahan fisik yaitu semakin rentannya terhadap serangan penyakit yang dapat menyebabkan kematian. Salah satu penyebab jatuh lansia adalah gangguan muskuloskeletal, berupa melemahnya kekuatan otot-otot postural dan menurunnya fleksibilitas. Pilates exercise sendiri bentuk latihan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Septiana, Yesi (Author), , Totok Budi Santoso , S.Fis , MPH (Author), , Yulisna Mutia Sari, SSt.FT., M.Sc () (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:dengan menurunnya daya tahan fisik yaitu semakin rentannya terhadap serangan penyakit yang dapat menyebabkan kematian. Salah satu penyebab jatuh lansia adalah gangguan muskuloskeletal, berupa melemahnya kekuatan otot-otot postural dan menurunnya fleksibilitas. Pilates exercise sendiri bentuk latihan dikembangkan oleh Joseph Pilates, olahraga ini menekankan keseimbangan tubuh dengan core strength atau kekuatan keseimbangan baik dari otot dalam dan luar tubuh. Tujuan Penelitian : Mengetahui pengaruh pemberian core stability exercise terhadap keseimbangan dinamis pada lansia Metode Penelitian : Penelitian ini merupakan Quasi Eksperiment, dengan pendekatan pre and post test design group. Pelaksanaan penelitian dilakukan pada kelompok lansia di Posyandu Lansia Bagas Waras yang sesuai dengan kriteria inklusi dan eksklusi. Total responden sebanyak 26 orang dibagi menjadi 2 kelompok (perlakuan dan kontrol). Kelompok perlakuan diberikan latihan pilates exercise sebanyak 3 kali dalam seminggu selama 5 minggu dan di ukur menggunakan Time Up and Go test (TUG). Hasil Penelitian : Dari hasil uji komparatif Wilcoxon test mendapatkan hasil p < 0,05 yang berarti menunjukkan adanya pengaruh pemberian Pilates exercise. Sedangkan dari hasil uji komparatif Mann-Whitney test juga mendapatkan hasil p < 0,05 yang berarti menunjukkan bahwa pada kelompok perlakuan mengalami peningkatan. Kesimpulan : Ada perbedaan pengaruh pemberian core stability exercise dengan metode pilates exercise terhadap keseimbangan dinamis antara kelompok perlakuan dan kelompok kontrol pada Anggota Posyandu Lansia Bagas Waras colomadu
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/30814/1/HALAMAN_DEPAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/30814/2/BAB_I.pdf
https://eprints.ums.ac.id/30814/3/BAB_II.pdf
https://eprints.ums.ac.id/30814/4/BAB_III.pdf
https://eprints.ums.ac.id/30814/5/BAB_IV.pdf
https://eprints.ums.ac.id/30814/6/BAB_V.pdf
https://eprints.ums.ac.id/30814/8/DAFTAR_PUSTAKA.pdf
https://eprints.ums.ac.id/30814/9/LAMPIRAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/30814/12/NASKAH_PUBLIKASI.pdf