Pengaruh Internet Terhadap Akhlak Siswa Kelas XI SMA Negeri 1 Jatisrono

Internet adalah berasal dari kata interconnection networking yang memiliki arti yaitu menghubungkan dari satu komputer dengan komputer yang lainnya yang dapat dijangkau dengan komputer diseluruh dunia dengan melalui jaringan komunikasi. Akhlak merupakan suatu sifat yang sudah melekat atau sudah ada...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Aprilia, Lina (Author), , Dr. Syamsul Hidayat, M.Ag (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_30832
042 |a dc 
100 1 0 |a Aprilia, Lina  |e author 
700 1 0 |a , Dr. Syamsul Hidayat, M.Ag.  |e author 
245 0 0 |a Pengaruh Internet Terhadap Akhlak Siswa Kelas XI SMA Negeri 1 Jatisrono 
260 |c 2014. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30832/1/03._HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30832/3/04._BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30832/4/05._BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30832/5/06._BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30832/7/07._BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30832/8/08._BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30832/9/09._BAB_VI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30832/11/10._DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30832/13/11._LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30832/15/02._NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
520 |a Internet adalah berasal dari kata interconnection networking yang memiliki arti yaitu menghubungkan dari satu komputer dengan komputer yang lainnya yang dapat dijangkau dengan komputer diseluruh dunia dengan melalui jaringan komunikasi. Akhlak merupakan suatu sifat yang sudah melekat atau sudah ada didalam diri manusia (dalam hal ini siswa khususnya) yang nantinya akan melahirkan perbuatan yang dilakukan tanpa perlu adanya pemikiran dan pertimbangan. Internet ini menarik peneliti untuk mengangkat sebuah permasalahan mengenai bagaimana pengaruh dari penggunaan Internet terhadap Akhlak Siswa, dalam studi kasus di SMA Negeri 1 Jatisrono Kelas XI. Penelitian ini dilaksanakan dalam rangka untuk memperoleh gambaran yang dihasilkan dari pengaruh penggunaan internet terhadap akhlak siswa di SMA Negeri 1 Jatisrono Kelas XI. Objek yang diteliti dalam hal ini adalah siswa-siswi SMA Negeri 1 Jatisrono Kelas XI. Data dari penelitian ini diambil dari hasil wawancara, observasi, dan dokumentasi. Adapun analisis data penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif, yang terdiri dari tahapan menganalisis data yang sekaligus reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil dari penelitian ini menyimpulkan bahwa internet membawa pengaruh pada akhlak siswa-siswi di SMA Negeri 1 Jatisrono kelas XI, pengaruh yang dihasilkan dari internet antara lain : (1) Menjadikan siswa malas belajar ataupun beraktivitas lainnya yang lebih menguntugkan daripada hanya membuka dan mengakses Internet, (2) Gaya hidup yang tidak sesuai dengan pola kehidupan didalam lingkungan yang mereka tempati,dalam hal ini mode pakaian yang kurang sopan sebab memperlihatkan auratnya, (3)Berani untuk bertengkar disebabkan seringnya bermain gameonline yang didalamnya terdapat adeganadegan berbahaya, kekerasan, peperangan yang menyebabkan siswa untuk terpengaruh mengaplikasikannya dalam kehidupan apabila merasa dirinya terganggu, (4) Membolos sekolah dikarenakan siswa lebih merasa asik atau nyaman ketika berada di warnet, daripada belajar di sekolah. Hal lain yang ditimbulkan dari Internet yaitu juga bisa dimanfaatkan untuk siswa dalam mengerjakan tugas-tugas dari sekolah dan juga untuk menjalin komunikasi didalamjejaring sosial. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LC Special aspects of education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/30832/ 
787 0 |n G000100025 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/30832/  |z Connect to this object online