Perbedaan Kesehatan Fisik Antara Lanjut Usia Yang Tinggal Di Panti Wreda Dengan Yang Tinggal Bersama Keluarga

Proses menua atau lanjut usia (lansia) adalah proses yang sangat alami yang dialami oleh semua makluh hidup. Lansia pada umumnya akan mengalami berbagai gejala akibat dari penurunan fungsi biologis, psikologis, sosial dan ekonomi. Berdasarkan survey pendahuluan di Panti Wreda Dharma Bakti didapatkan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Marlindaningrum, Deftika (Author), , Winarsih Nur Ambarwati, S.Kep, Ns, ETN, M.Kep (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_30837
042 |a dc 
100 1 0 |a Marlindaningrum, Deftika  |e author 
700 1 0 |a , Winarsih Nur Ambarwati, S.Kep, Ns, ETN, M.Kep  |e author 
245 0 0 |a Perbedaan Kesehatan Fisik Antara Lanjut Usia Yang Tinggal Di Panti Wreda Dengan Yang Tinggal Bersama Keluarga 
260 |c 2014. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30837/23/NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30837/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30837/4/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30837/5/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30837/6/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30837/11/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30837/12/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30837/13/BAB_VI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30837/14/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30837/19/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Proses menua atau lanjut usia (lansia) adalah proses yang sangat alami yang dialami oleh semua makluh hidup. Lansia pada umumnya akan mengalami berbagai gejala akibat dari penurunan fungsi biologis, psikologis, sosial dan ekonomi. Berdasarkan survey pendahuluan di Panti Wreda Dharma Bakti didapatkan data tentang status kesehatan lansia yang sebagian besar lansia sehat ada sekitar 74% dan yang sakit 26 %, dimana jumlah lansia ada 95 orang, lansia yang sehat kondisi fisik masih begitu baik, mereka masih bisa melakukan aktivitas sehari-hari secara mandiri dan masih bisa mengikuti kegiatan seperti senam pagi, lansia yang sakit kondisi fisik kurang begitu baik dan untuk melakukan aktivitas sehari-hari membutuhkan bantuan dari orang lain. Berdasarkan hasil wawancara dengan 5 lansia yang tinggal bersama keluarga, mereka merasa lebih tenang menjalani masa tuanya, bisa berkumpul dengan keluarganya, wawancara dengan 3 lansia, mereka sering sakit-sakitan dan pernah mondok dirumah sakit, kondisi kesehatan fisik juga sangat lemah, meskipun begitu keluarga sangat peduli mau membantu dalam menjaga kesehatan lansia dan membantu dalam mendapatkan pelayanan kesehatan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan kesehatan fisik antara lanjut usia yang tinggal di Panti Wreda dengan yang tinggal bersama keluarga. Metode penelitiaan yang digunakan adalah deskriptif analitik comparatif dengan rancangan cross sectional. Sampel yang digunakan sebanyak 30 lansia yang tinggal di Panti Wreda dan 30 yang tinggal bersama keluarga dengan teknik simple random sampling. Teknik analisis data yang digunakan dengan uji Indepenedent t-test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kesehatan fisik pada kelompok lanjut usia yang tinggal di Panti Wreda mayoritas termasuk baik, kesehatan fisik pada kelompok lanjut usia yang tinggal bersama keluarga mayoritas termasuk baik, tidak ada perbedaan signifikan rata-rata nilai kesehatan fisik responden antara kelompok lanjut usia yang tinggal di panti werdha dan kelompok lanjut usia yang tinggal bersama keluarga (p = 0,372). 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a RT Nursing 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/30837/ 
787 0 |n J210100097 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/30837/  |z Connect to this object online