Pengaruh Pendidikan Kesehatan Reproduksi Remaja Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Ibu Dalam Mempersiapkan Masa Pubertas Anaknya Di Kecamatan Kartasura

Masa pubertas merupakan proses terjadinya perubahan biologis yang meliputi morfologi dan fisiologi yang terjadi sangat pesat dari masa anak-anak ke masa dewasa. Kurangnya persiapan menghadapi masa pubertas akan berdampak pada psikologis anak. Menurut Data Reserse Kriminal Polres Sukoharjo (2013) ang...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Purnamasari, Erna Esti (Author), , Arif Widodo, A.Kep., M.Kes (Author), , Dewi Listyorini S.Kep Ns (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_30953
042 |a dc 
100 1 0 |a Purnamasari, Erna Esti  |e author 
700 1 0 |a , Arif Widodo, A.Kep., M.Kes  |e author 
700 1 0 |a , Dewi Listyorini S.Kep Ns  |e author 
245 0 0 |a Pengaruh Pendidikan Kesehatan Reproduksi Remaja Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Ibu Dalam Mempersiapkan Masa Pubertas Anaknya Di Kecamatan Kartasura 
260 |c 2014. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30953/1/Halaman_Depan.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30953/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30953/4/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30953/5/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30953/7/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30953/8/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30953/9/BAB_VI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30953/11/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30953/13/NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30953/14/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Masa pubertas merupakan proses terjadinya perubahan biologis yang meliputi morfologi dan fisiologi yang terjadi sangat pesat dari masa anak-anak ke masa dewasa. Kurangnya persiapan menghadapi masa pubertas akan berdampak pada psikologis anak. Menurut Data Reserse Kriminal Polres Sukoharjo (2013) angka kejadian pemaksaan hubungan seksual atau pemerkosaan (7kasus) yaitu usia 10- 20 tahun (5 kasus) dan usia 5-9 tahun (2 kasus). Angka kejadian perilaku seksual di Kecamatan Kartasura (4 kasus) pemaksaan hubungan seksual atau pemerkosaan usia 10-20 tahun. Berdasarkan hasil studi pendahuluan dengan 10 orang ibu di Kecamatan Kartasura 7 ibu tidak mengetahui tanda-tanda pubertas dan tidak melakukan pengawasan peer group, 8 ibu tidak mengetahui cara pemeliharaan organ reproduksi dan enggan berdiskusi dengan anak mengenai organ reproduksi, 9 ibu tidak berupaya meningkatkan pengetahuan tentang kesehatan reproduksi. Tujuan penelitian ini adalah mengetahuai adakah pengaruh pendidikan kesehatan reproduksi remaja terhadap pengetahuan dan sikap ibu dalam mempersiapkan masa pubertas anaknya. Metode penelitian Quasi Eksperiment, dengan rancangan penelitian pretest and posttest control Group Desaign. Jumlah responden 60 dengan tekhnik sampling yang digunakan cluster sampling. Instrumen penelitian yang digunakan adalah kuesioner dengan skala Guttman dan Likert. Analisis data menggunakan uji independent t-test dan uji paired t-test. Kesimpulan dari penelitian ini yaitu, ada pengaruh pendidikan kesehatan reproduksi remaja terhadap pengetahuan dan sikap ibu dalam mempersiapkan masa pubertas anaknya di Kecamatan Kartasura. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a RT Nursing 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/30953/ 
787 0 |n J 210100020 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/30953/  |z Connect to this object online