Hubungan antara pengetahuan dan sikap ibu dengan kelengkapan imunisasi dasar di wilayah kerja puskesmas kartasura kabupaten sukoharjo

Imunisasi merupakan upaya pencegahan penyakit untuk menurunkan angka kesakitan, kecacatan dan kematian akibat penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi. Cakupan imunisasi di Sukoharjo pada tiga tahun terakhir cenderung mengalami penurunan. Dan menurut data laporan Dinas Kesehatan Sukoharjo pada p...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Umaroh, Siti (Author), , Bejo Raharjo, SKM, M.Kes (Author), , Anisa Catur Wijayanti, SKM., M.Epid (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_30975
042 |a dc 
100 1 0 |a Umaroh, Siti  |e author 
700 1 0 |a , Bejo Raharjo, SKM, M.Kes  |e author 
700 1 0 |a , Anisa Catur Wijayanti, SKM., M.Epid  |e author 
245 0 0 |a Hubungan antara pengetahuan dan sikap ibu dengan kelengkapan imunisasi dasar di wilayah kerja puskesmas kartasura kabupaten sukoharjo 
260 |c 2014. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30975/4/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30975/6/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30975/7/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30975/8/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30975/9/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30975/11/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30975/13/BAB_VI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30975/14/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30975/16/LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/30975/17/NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
520 |a Imunisasi merupakan upaya pencegahan penyakit untuk menurunkan angka kesakitan, kecacatan dan kematian akibat penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi. Cakupan imunisasi di Sukoharjo pada tiga tahun terakhir cenderung mengalami penurunan. Dan menurut data laporan Dinas Kesehatan Sukoharjo pada pertengah bulan Februari 2014 telah terjadi Kejadian Luar Biasa campak di Wilayah Kerja Puskesmas Kartasura. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara pengetahuan dan sikap ibu dengan kelengkapan imunisasi dasar di wilayah kerja Puskesmas Kartasura Kabupaten Sukoharjo. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan desain penelitian Case Control. Populasinya adalah ibu yang mempunyai anak usia 12-24 bulan sebanyak 631 orang. Sedangkan sampel penelitian ini merupakan ibu yang mempunyai anak usia 12-24 bulan sebanyak 35 responden untuk kelompok kasus (imunisasi tidak lengkap) dan 35 responden untuk kelompok kontrol (imunisasi lengkap), dan data yang diperoleh menggunakan kuesioner. Pemilihan sampel menggunakan simple random sample (kelompok kasus) dan matching by design (kelompok kontrol). Uji statistik menggunakan chi square. Berdasarkan hasil yang didapat dengan uji chi square menunjukkan bahwa ada hubungan antara pengetahuan (p=0.039, OR=3,00 95% CI (1,034-8,702)) dan sikap (p=0.001, OR=5,53 95% CI (1,976-15,516)) ibu dengan kelengkapan imunisasi dasar. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a RJ101 Child Health. Child health services 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/30975/ 
787 0 |n J410100030 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/30975/  |z Connect to this object online