Tindak Tutur Komisif Dalam Iklan Telepon Genggam Di Situs Jual-Beli Online www.Tokobagus.Com Bulan Mei 2014

Penelitian ini memiliki tiga tujuan. (1) mendiskripsikan bentuk tindak tutur komisif dalam situs jual-beli online www.tokobagus.com bulan Mei 2014. (2) memaparkan maksud tindak tutur komisif dalam situs jual-beli online www.tokobagus.com bulan Mei 2014. (3) mendiskripsikan bentuk pemetaan tindak tut...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: WIDODO, DWI ADI (Author), , Drs. Andi Haris Prabawa, M. Hum (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_31023
042 |a dc 
100 1 0 |a WIDODO, DWI ADI  |e author 
700 1 0 |a , Drs. Andi Haris Prabawa, M. Hum.  |e author 
245 0 0 |a Tindak Tutur Komisif Dalam Iklan Telepon Genggam Di Situs Jual-Beli Online www.Tokobagus.Com Bulan Mei 2014 
260 |c 2014. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31023/16/NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31023/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31023/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31023/3/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31023/6/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31023/7/BAB_IV_.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31023/9/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31023/10/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31023/12/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Penelitian ini memiliki tiga tujuan. (1) mendiskripsikan bentuk tindak tutur komisif dalam situs jual-beli online www.tokobagus.com bulan Mei 2014. (2) memaparkan maksud tindak tutur komisif dalam situs jual-beli online www.tokobagus.com bulan Mei 2014. (3) mendiskripsikan bentuk pemetaan tindak tutur komisif dalam situs jual-beli online www.tokobagus.com bulan Mei 2014. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Data dalam penelitian ini adalah bentuk tindak tutur komisif pada situs jual-beli online www.tokobagus.com bulan Mei 2014. Validitas data penelitian ini menggunakan trianggulasi teori. Pengumpulan data menggunakan teknik simak dan teknik catat. Metode analisis data menggunakan metode padan intralingual dan metode padan. Ada tiga hal yang dihasilkan dalam penelitian ini: (1) tiga puluh satu iklan mengandung bentuk tindak tutur komisif menawarkan dan tindak tutur komisif berikrar, tiga bentuk tindak tutur berjanji dan dua puluh tiga tindak tutur komisif berniat. (2) maksud tindak tutur komisif dibagi menjadi lima 1) komisif menawarkan maksud memasang harga, memberikan informasi barang yang dijual 2) komisif berikrar maksud meyakinkan kebenaran, menyatakan kebenaran sesungguhnya. 3) komisif berjanji membujuk lawan tutur dengan memberikan sesuatu. 4) komisif berniat mengandung maksud untuk melakukan sesuatu dengan niat bertemu langsung. (3) bentuk pemetaan data yang sudah dianalisis bentuk dan maksud disatukan menjadi satu bagian. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a PN1990 Broadcasting 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/31023/ 
787 0 |n A310100059 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/31023/  |z Connect to this object online