Pengaruh kondisi hygiene pemerah dan sanitasi kandang terhadap jumlah cemaran mikroba pada susu sapi di Peternakan Mojosongo Boyolali

Bahan pangan asal hewan (daging, telur, susu) serta olahannya merupakan bahan pangan mudah rusak dan merupakan media yang baik bagi pertumbuhan mikroba. Berdasarkan data dari Dinas Petemakan dan Perikanan Kabupaten Boyolali di Desa Jurug, Kecamatan Mojosongo Boyolali terdapat 31 petemak dengan jumla...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Bimantoro, Satrio (Author), , Ambarwati, S.Pd, M.Si (Author), , Artika Fristi Firnawati, SKM (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_31156
042 |a dc 
100 1 0 |a Bimantoro, Satrio  |e author 
700 1 0 |a , Ambarwati, S.Pd, M.Si  |e author 
700 1 0 |a , Artika Fristi Firnawati, SKM  |e author 
245 0 0 |a Pengaruh kondisi hygiene pemerah dan sanitasi kandang terhadap jumlah cemaran mikroba pada susu sapi di Peternakan Mojosongo Boyolali 
260 |c 2014. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31156/1/02._NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31156/2/03.HALAMAN_JUDUL.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31156/3/04.BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31156/4/05.BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31156/5/06.BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31156/7/07.BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31156/8/08.BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31156/10/09.BAB_VI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31156/12/10.DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31156/13/11.LAMPIRAN.pdf 
520 |a Bahan pangan asal hewan (daging, telur, susu) serta olahannya merupakan bahan pangan mudah rusak dan merupakan media yang baik bagi pertumbuhan mikroba. Berdasarkan data dari Dinas Petemakan dan Perikanan Kabupaten Boyolali di Desa Jurug, Kecamatan Mojosongo Boyolali terdapat 31 petemak dengan jumlah ternak sebanyak 474 ekor. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kondisi hygiene pemerah dan sanitasi kandang terhadap cemaran mikroba pada susu di peternakan sapi perah Mojosongo Boyolali. Jenis penelitian ini adalah observasional dengan menggunakan metode survei analitik dan dicari pengaruhnya arfiara faktor risiko dengan efek. Teknik pengambilan sampel dengan cara Simple Random Sampling. Analisis data menggunakan uji statistic Corelations Pearson Product Moment. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tidak terdapat pengaruh antara kondisi hygiene pemerah ffr 0,374), dan sanitasi kandang (p: 0,583) terhadap cemaran mikroba pada susu di peternakan sapi perah Mojosongo Boyolali. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/31156/ 
787 0 |n J410080006 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/31156/  |z Connect to this object online