Perbedaan Efektivitas Menyikat Gigi Antara Metode Bass Dan Metode Roll Terhadap Plak Gigi Di SDIT Muhammadiyah Al -Kautsar Sukoharjo

Latar Belakang: Salah satu faktor penyebab permasalahan kesehatan gigi dan mulut seperti karies sekunder dan penyakit periodontal adalah aktivitas mikroorganisme yang dapat membentuk plak gigi. Untuk mencegah terjadinya penyakit gigi dan mulut tersebut perlu dilakukan kontrol plak. Pembersihan plak...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Ristika, Eri (Author), , drg. Edi Karyadi, M.M (Author), , drg. Sartari Entin Yuletnawati, MDSc (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_31230
042 |a dc 
100 1 0 |a Ristika, Eri  |e author 
700 1 0 |a , drg. Edi Karyadi, M.M  |e author 
700 1 0 |a , drg. Sartari Entin Yuletnawati, MDSc  |e author 
245 0 0 |a Perbedaan Efektivitas Menyikat Gigi Antara Metode Bass Dan Metode Roll Terhadap Plak Gigi Di SDIT Muhammadiyah Al -Kautsar Sukoharjo  
260 |c 2014. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31230/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31230/2/BAB_1.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31230/4/BAB_2.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31230/5/BAB_3.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31230/12/BAB_4.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31230/13/BAB_5.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31230/14/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31230/15/LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31230/21/NASPUB.pdf 
520 |a Latar Belakang: Salah satu faktor penyebab permasalahan kesehatan gigi dan mulut seperti karies sekunder dan penyakit periodontal adalah aktivitas mikroorganisme yang dapat membentuk plak gigi. Untuk mencegah terjadinya penyakit gigi dan mulut tersebut perlu dilakukan kontrol plak. Pembersihan plak dapat dilakukan dengan cara menyikat gigi. Metode menyikat gigi yang tepat sangat penting dalam mencapai tingkat kebersihan gigi dan mulut yang optimal. Dari beberapa metode menyikat gigi, metode Bass dan metode Roll merupakan metode yang paling sering direkomendasikan dalam praktek dokter gigi. Tujuan: Untuk mengetahui perbedaan efektivitas menyikat gigi antara metode Bass dan metode Roll terhadap plak gigi di SDIT Muhammadiyah Al-Kautsar Sukoharjo. Metode Penelitian: Penelitian ini merupakan suatu penelitian eksperimental dengan pendekatan klinis. Jumlah total sampel sebanyak 36 siswa kelas 5 SDIT Muhammadiyah Al-Kautsar Sukoharjo. Penelitian dilaksanakan dengan membagi sampel menjadi 2 kelompok secara acak. Masing-masing kelompok diperiksa dan dilakukan penilaian indeks plak gigi dengan Patient Hygiene Performance indext Modified (PHP-M) sebelum dan sesudah perlakuan. Kelompok pertama diberi perlakuan menyikat gigi dengan metode Bass sedangkan kelompok kedua dengan metode Roll. Sebelum diberi perlakuan, masing-masing kelompok diedukasi terlebih dahulu sesuai dengan kelompoknya. Durasi menyikat gigi adalah 3 menit. Hasil: Uji Two way Anova menunjukkan bahwa terdapat perbedaan pengaruh antara metode Bass dan metode Roll (p<0,05). Hasil analisis LSD menunjukkan bahwa kelompok metode Bass dengan kelompok metode Roll sesudah diberi perlakuan terdapat perbedaan yang tidak signifikan (p>0,05). Penurunan rata-rata nilai plak pada metode Bass adalah sebesar 2,178 sedangkan pada metode Roll penurunan rata-rata nilai plak sebesar 1,983. Metode Bass mempunyai penurunan rata-rata nilai plak 4,67% lebih banyak dibandingkan metode Roll. Kesimpulan: Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa sikat gigi meggunakan metode Bass lebih efektif dibandingkan dengan metode Roll dalam menurunkan plak gigi walaupun tidak signifikan. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a RK Dentistry 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/31230/ 
787 0 |n J520100023 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/31230/  |z Connect to this object online