Sistem Informasi Sejarah Walisongo berbasis Android

Saat ini anak-anak sangat jarang minat untuk mengetahui sejarah Walisongo itu sendiri karena kebanyakan sejarah Walisongo didominasi dengan buku sehingga orang malas membacanya. Untuk itu di era teknologi yang serba modern ini pendidikan menjadi sebuah isu penting tentang kebutuhan yang wajib dipenu...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: , Yudistiro (Author), , Aris Rakhmadi, S.T., M. Eng (Author), , Aris Budiman, S.T., M.T (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Saat ini anak-anak sangat jarang minat untuk mengetahui sejarah Walisongo itu sendiri karena kebanyakan sejarah Walisongo didominasi dengan buku sehingga orang malas membacanya. Untuk itu di era teknologi yang serba modern ini pendidikan menjadi sebuah isu penting tentang kebutuhan yang wajib dipenuhi oleh setiap manusia. Aplikasi ini membantu anak-anak untuk mengetahui sejarah Walisongo dengan menarik tanpa menghilangkan unsur bermain didalamnya. Metode yang digunakan penulis adalah research & development dalam melakukan penelitian. Metode research & development yaitu metode penelitian yang digunakan untuk menghasilkan produk tertentu, dan menguji keefektifan produk. Perancangan & pembangunan system dilakukan dengan proses pembuatan flowchart, diagram HIPO (Hierarchy plus Input proces output) dan diimplementasikan menggunakan aplikasi Game Maker Studio. Hasil yang didapat dari penelitian melalui kuisioner yang telah diujikan di SDN Mojomulyo 2, Sragen, Jawa Tengah didapat kesimpulan lebih dari 80% responden guru maupun pelajar menyatakan sangat kuat aplikasi ini menarik, interaktif, dan mudah dipahami. Dengan kesimpulan tersebut maka tujuan dari penelitian ini berhasil tercapai.
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/31279/10/NASKAH_PUBLIKASI.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31279/1/HALAMAN_DEPAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31279/2/BAB_I.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31279/3/BAB_II.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31279/4/BAB_III.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31279/5/BAB_IV.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31279/6/BAB_V.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31279/8/DAFTAR_PUSTAKA.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31279/12/LAMPIRAN.pdf