Augmented Reality Sistem Periodik Unsur Kimia Sebagai Media Pembelajaran Bagi Siswa Tingkat SMA Berbasis Android Mobile

Unsur kimia yang terdiri dari banyak unsur sering membuat siswa malas dengan mata pelajaran kimia khususnya dalam hal menghafal sistem periodik unsur kimia. Salah satu cara untuk membantu para siswa ini dapat dilakukan dengan memanfaaatkan perkembangan teknologi yaitu augmented reality berbasis mobi...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Hafidha, Primanda Nikko Wahyu (Author), , Endah Sudarmilah, S.T., M.Eng (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Unsur kimia yang terdiri dari banyak unsur sering membuat siswa malas dengan mata pelajaran kimia khususnya dalam hal menghafal sistem periodik unsur kimia. Salah satu cara untuk membantu para siswa ini dapat dilakukan dengan memanfaaatkan perkembangan teknologi yaitu augmented reality berbasis mobile. Sehingga siswa dapat menggunakan gadget sebagai sarana inovasi positif dalam hal edukasi untuk menunjang sistem belajar yang interaktif. Peneliti merancang dan membuat sebuah aplikasi augmented reality dengan tampilan, operasional, dan materi yang baik sehingga dapat diterima sebagai media pembelajaran untuk mempelajari materi sistem periodik unsur kimia bagi siswa sekolah menengah atas berbasis android mobile. Peneliti menggunakan metode SDLC model waterfall dengan cara melakukan pendekatan secara sistematis dan berurutan dalam melakukan penelitian ini. Perancangan dan pembangunan sistem dilakukan dengan proses pemodelan menggunakan Unified Modeling Language (UML) model use case, activity diagram, sequence diagram dan diimplementasikan menggunakan software Unity 3D dan Vuforia. Hasil yang diperoleh dari penilaian melalui kuesioner yang telah diujikan di SMA Negeri 2 Sukoharjo, Mendungan, Sukoharjo, Jawa Tengah diperoleh kesimpulan yaitu telah dibuat aplikasi augmented reality sistem periodik unsur kimia dengan baik dan lebih dari 80% siswa dan guru menyatakan tampilan, operasional, dan materi sudah baik, sehingga aplikasi ini dapat diterima sebagai media pembelajaran.
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/31307/15/File_Naskah_Publikasi.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31307/1/Halaman_Depan.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31307/2/BAB_I.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31307/4/BAB_II.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31307/5/BAB_III.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31307/7/BAB_IV.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31307/9/BAB_V.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31307/10/Daftar_Pustaka.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31307/13/Lampiran.pdf