Manajemen Kurikulum dan Pembelajaran Bermuatan Nilai-Nilai Karakter di Sekolah Dasar Negeri Sobo Kecamatan PringkukuKabupaten Pacitan

Pendidikan karakter di SDN Sobo dikembangkan untuk menyikapi fenomena dekadensi moral, dengan tujuan menumbuhkembangkan delapan karakter dalam diri siswa yang penuh cinta. Tujuan penelitian ini: (1) Mendiskripsikan ciri-ciri perencanaan kurikulum pendidikan bermuatan nilai-nilai karakter; (2) Mendis...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Winarni, Nanis (Author), , Prof. Dr. Budi Murtiyasa, M.Kom (Author), , Drs. Maryadi, M.A (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_31437
042 |a dc 
100 1 0 |a Winarni, Nanis  |e author 
700 1 0 |a , Prof. Dr. Budi Murtiyasa, M.Kom  |e author 
700 1 0 |a , Drs. Maryadi, M.A.  |e author 
245 0 0 |a Manajemen Kurikulum dan Pembelajaran Bermuatan Nilai-Nilai Karakter di Sekolah Dasar Negeri Sobo Kecamatan PringkukuKabupaten Pacitan 
260 |c 2014. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31437/21/ARTIKEL_PUBLIKASI_ILMIAH.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31437/1/HALAMAN_AWAL.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31437/2/BAB_1.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31437/3/BAB_2.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31437/4/BAB_3.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31437/5/BAB_4.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31437/6/BAB_5.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31437/8/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31437/9/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Pendidikan karakter di SDN Sobo dikembangkan untuk menyikapi fenomena dekadensi moral, dengan tujuan menumbuhkembangkan delapan karakter dalam diri siswa yang penuh cinta. Tujuan penelitian ini: (1) Mendiskripsikan ciri-ciri perencanaan kurikulum pendidikan bermuatan nilai-nilai karakter; (2) Mendiskripsikan ciri-ciri penyelenggaraan pembelajaran bermuatan nilai-nilai karakter; dan (3) Mendiskripsikan ciri-ciri monitoring dan evaluasi kurikulum pendidikan bermuatan nilai-nilai karakter. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan etnografi. Tempat penelitian di SDN Sobo Pringkuku Pacitan. Narasumber penelitian kepala sekolah dan guru. Pengumpulan data menggunakan pengamatan, wawancara dan dokumentasi. Keabsahan data diuji dengan triangulasi. Teknik analisis data menggunakan reduksi data, sajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini adalah: (1) Wujud perencanaan kurikulum dalam bentuk KTSP yang di kombinasikan dengan kearifan budaya lokal. Penjabaran kompetensi dan kegiatan pembelajaran tertuang dalam silabus dan rencana pelaksanaan pembelajaran. Penilaian perkembangan karakter anak dilakukan menggunakan lembar pengamatan karakter. Pendidikan karakter di sekolah dibimbing dan diarahkan langsung oleh guru kelas masing-masing dan guru mata pelajaran; (2) Materi pendidikan karakter terjabarkan dalam delapan cinta yaitu: (a) cinta Allah dan Rasul; (b) cinta orang tua/guru; (c) cinta sesama; (d) cinta keunggulan; (e) cinta diri sendiri; (f) cinta ilmu pengetahuan dan teknologi; (g) cinta alam sekitar; dan (h) cinta bangsa dan negara. Guru menggunakan pendekatan kontektual dan aplikatif bagi anak-anak. Setiap akhir minggu, prestasi dan perkembangan karakter anak terekap dalam buku pantau karakter; dan (3) Evaluasi rutin dilaksanakan oleh kepala sekolah, kegiatan pelaporan bulanan dalam bentuk laporan akuntabilitas pendidikan karakter. Secara rutin dilakukan evaluasi perkembangan karakter anak atau tingkat partisipasi orang tua dalam mengisi buku pantau karakter di rumah. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB Theory and practice of education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/31437/ 
787 0 |n Q100110234 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/31437/  |z Connect to this object online