Kritik Sosial Dalam Lirik Lagu Album Untukmu KomunitasKarya Band Bunga Hitam: Tinjauan Sosiologi Sastra DanImplementasinya Sebagai Bahan Ajar Sastra Di SMA
Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan (1) latar sosiohistoris band Bunga Hitam, (2) struktur pembangun lirik lagu, (3) kritik sosial, dan (4) implementasi hasil penelitian sebagai bahan ajar sastra di SMA. Penelitian ini deskriptif kualitatif dengan objek berupa kritik sosial. Data dalam peneliti...
Saved in:
Main Authors: | , , |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2014.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoums_31631 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Nugroho, Erwan Andi |e author |
700 | 1 | 0 | |a , Dra. Main Sufanti, M.Hum. |e author |
700 | 1 | 0 | |a , Drs. Zainal Arifin, M.Hum |e author |
245 | 0 | 0 | |a Kritik Sosial Dalam Lirik Lagu Album Untukmu KomunitasKarya Band Bunga Hitam: Tinjauan Sosiologi Sastra DanImplementasinya Sebagai Bahan Ajar Sastra Di SMA |
260 | |c 2014. | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/31631/1/HALAMAN_DEPAN.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/31631/2/BAB_I.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/31631/3/BAB_II.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/31631/4/BAB_III.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/31631/5/BAB_IV.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/31631/6/BAB_V.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/31631/7/DAFTAR_PUSTAKA.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/31631/8/LAMPIRAN.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/31631/9/NASKAH_PUBLIKASIi.pdf | ||
520 | |a Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan (1) latar sosiohistoris band Bunga Hitam, (2) struktur pembangun lirik lagu, (3) kritik sosial, dan (4) implementasi hasil penelitian sebagai bahan ajar sastra di SMA. Penelitian ini deskriptif kualitatif dengan objek berupa kritik sosial. Data dalam penelitian ini berupa baris dan bait yang saling berkesinambungan. Sumber data penelitian ini lirik lagu. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik pustaka, simak, catat, dan dokumentasi. Validitas data menggunakan trianggulasi teori. Teknik analisis data penelitian ini yaitu struktural, dialektika, dan interaktif. Lirik lagu analisis ini mengandung kritik sosial, diantaranya: Punah, Pelacur, Lawan Kemiskinan, Kamilah Peluru, Menghancurkan dan Membangun, dan Ambisi Salah. Hasil penelitian ini berupa; (1) Bunga Hitam memiliki paham idealis punk identik dengan kebebasan, hasil karyanya banyak memberikan motivasi dan semangat berjuang melawan penindasan serta peka terhadap kondisi sosial saat ini. (2) diksi yang digunakan sederhana, imaji didominasi penglihatan dan gerak, penggunaan kata yang diperkonkret memudahkan maksud imaji, bahasa figuratif didominasi hiperbola dan repetisi, rima akhir didominasi rima terus dan rima datar berupa asonansi dan aliterasi, dan tipografi menunjukkan penyusunan puisi, tema didominasi keadaan sosial, nada suasana mengajak memperbaiki kondisi saat ini dengan tindakan nyata, perasaan didominasi semangat dan kecewa, dan amanatnya secara keseluruhan mengajak ke arah yang lebih baik, (3) dalam penelitian ini ditemukan enam kritik sosial, yaitu kritik terhadap kerusakan lingkungan, kemiskinan, pelacuran, kekuasaan, lunturnya sikap kejujuran, reformasi yang kebablasan. (4) hasil penelitian ini memiliki relevansi terhadap Kurikulum 2013 pelajaran Bahasa Indonesia, maka dapat diimplementasikan sebagai bahan ajar sastra di SMA. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a P Philology. Linguistics | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n https://eprints.ums.ac.id/31631/ | |
787 | 0 | |n A310100135 | |
856 | \ | \ | |u https://eprints.ums.ac.id/31631/ |z Connect to this object online |