Analisis Kesalahan Berbahasa Wacana Eksposisi Siswa Sd Di Desa Selo Kecamatan Selo Kabupaten Boyolali

Penelitian ini memiliki 2 tujuan. (1) Mendeskripsikan gambaran bentuk kesalahan berbahasa pada wacana eksposisi siswa SD di Desa Selo. (2) Mengetahui persentase tingkat kesalahan berbahasa yang dilakukan oleh siswa SD di Desa Selo. Tempat penelitian dilakukan di Desa Selo, Kecamatan Selo, Kabupaten...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Parmono, Parmono (Author), , Drs. Andi Haris Prabawa, M.Hum (Author), , Drs. Yakub Nasucha, M.Hum (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_31632
042 |a dc 
100 1 0 |a Parmono, Parmono  |e author 
700 1 0 |a , Drs. Andi Haris Prabawa, M.Hum.  |e author 
700 1 0 |a , Drs. Yakub Nasucha, M.Hum.  |e author 
245 0 0 |a Analisis Kesalahan Berbahasa Wacana Eksposisi Siswa Sd Di Desa Selo Kecamatan Selo Kabupaten Boyolali 
260 |c 2014. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31632/1/02._HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31632/2/03._BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31632/3/04._BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31632/4/05._BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31632/5/06._BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31632/6/07._BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31632/7/08._DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31632/8/09._LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/31632/11/11._NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
520 |a Penelitian ini memiliki 2 tujuan. (1) Mendeskripsikan gambaran bentuk kesalahan berbahasa pada wacana eksposisi siswa SD di Desa Selo. (2) Mengetahui persentase tingkat kesalahan berbahasa yang dilakukan oleh siswa SD di Desa Selo. Tempat penelitian dilakukan di Desa Selo, Kecamatan Selo, Kabupaten Boyolali, tepatnya di tiga SD yaitu SD Negeri Gebyog, SD Negeri Sepandan, dan MI Senet pada bulan Juli - September 2014. Objek penelitian berupa wacana eksposisi yang ditulis oleh siswa SD di Desa Selo. Data dalam penelitian ini berupa semua kalimat atau paragraf yang mengandung kesalahan berbahasa dalam bidang fonologi berdasarkan karangan eksposisi yang ditulis oleh siswa SD di Desa Selo, Kecamatan Selo, Kabupaten Boyolali. Pengumpulan data menggunakan metode simak dengan teknik catat serta metode dokumentasi. Analisis data menggunakan metode agih. Hasil penelitian menunjukkan: (1) Bentuk kesalahan berbahasa pada wacana eksposisi siswa SD di Desa Selo, Kecamatan Selo, Kabupaten Boyolali bidang fonologi antara lain kesalahan penggunaan huruf (kesalahan penggunaan huruf kapital dan kesalahan penggunaan garis bawah), kesalahan penulisan partikel, klitik dan lambang bilangan, kesalahan penulisan penggabungan kata (kesalahan penulisan gabungan kata dari unsur Indonesia dan asing dan kesalahan penulisan unsur serapan). (2) Persentase kesalahan berbahasa bidang fonologi pada wacana eksposisi siswa SD di Desa Selo, Kecamatan Selo, Kabupaten Boyolali dalam bentuk kesalahan penggunaan huruf meliputi kesalahan penggunaan huruf kapital sebesar 91,74%, kesalahan penggunaan garis bawah sebesar 1,47%, bentuk kesalahan penulisan partikel, klitik dan lambang bilangan meliputi penggunaan partikel sebesar 0,29%, penulisan klitik sebesar 1,77%, dan penggunaan lambang bilangan sebesar 1,47%, bentuk kesalahan penulisan penggabungan kata meliputi kesalahan penulisan gabungan kata dari unsur Indonesia dan asing sebesar 2,95%, kesalahan penulisan unsur serapan sebesar 0,29%. Kesalahan tertinggi terdapat pada kesalahan penggunaan huruf kapital yaitu sebesar 92,01%, dan kesalahan terendah terdapat pada kesalahan penggunaan partikel dan kesalahan penulisan unsur serapan yaitu masing-masing sebesar 0,29%. Dilihat dari tingginya kesalahan berbahasa terutama kesalahan penggunaan huruf kapital dapat disimpulkan bahwa penyebab terjadinya kesalahan berbahasa bidang fonologi pada siswa SD di Selo ini dikarenakan anak seusia sekolah dasar masih banyak yang kurang paham dan menguasai kaidah bahasa Indonesia yang baik dan benar. Selain itu, masalah kesalahan berbahasa pada anak usia sekolah dasar terjadi karena tidak maksimalnya pengajaran bahasa di sekolah dasar. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB Theory and practice of education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/31632/ 
787 0 |n A310070217 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/31632/  |z Connect to this object online