Analisis Manajemen Laba Dan Profitabilitas Yang Mempengaruhi Kebijakan Dividen (Studi Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2011)

Penelitian ini berjudul "Analisis Manajemen Laba Dan Profitabilitas Yang Mempengaruhi Kebijakan Deviden ( Studi Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2011) yang bertujuan untuk menganalisis manajemen laba (DAT) dan profitabilitas dengan variabel ROA serta men...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Febriyanto, Febriyanto (Author), , Dra. W. Mukharomah, MM (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini berjudul "Analisis Manajemen Laba Dan Profitabilitas Yang Mempengaruhi Kebijakan Deviden ( Studi Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2011) yang bertujuan untuk menganalisis manajemen laba (DAT) dan profitabilitas dengan variabel ROA serta menggunakan variabel control (ROE, SFR, SIZE) terhadap kebjikan deviden (DPR). Penelitian ini menggunakan sampel 30 perusahaan dengan periode 3 tahun yang bergerakan dibidang manufaktur. Metode yang digunakaan adalah purposive sampling yang diambil pada Bursa Efek Indonesia periode 2009-2011. . Sehingga data yang diperoleh dalam penelitian ini 90 dengan di outlier sebanyak 21 agar data tersebut dapat digunakan dalam penelitian ini. Alat analisis yang digunakan meliputi uji asumsi klasik, analisis regresi linier berganda, R2, uji t dan uji f. Hasil dari penelitian dan analisis maka di peroleh bahwa DAT dari manajemen laba tidak berpengaruh secara individu atau parsial terhadap kebijakan dividen. Sedangkan ROE, ROA, SFR DAN SIZE berpengarauh terhadap kebijakan dividen. Secara bersama-sama atau simultan semua variabel berpengaruh dan signifikan terhadap kebijakan dividen.
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/31938/9/NASKAH%20PUBLIKASI.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31938/1/HALAMAN%20DEPAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31938/2/BAB%20I.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31938/3/BAB%20II.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31938/4/BAB%20III.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31938/5/BAB%20IV.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31938/6/BAB%20V.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31938/7/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
https://eprints.ums.ac.id/31938/8/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf