Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Kemauan Membayar Pajak Wajib Pajak Orang Pribadi Pasca Peraturan Pemerintah Nomor 46 Tahun 2013( Studi Kasus Wajib Pajak Orang Pribadi di KPP PRATAMA Surakarta )

Dikeluarkannya Peraturan Pemerintah Nomor 46 Tahun 2013 tentang pajak penghasilan atas usaha yang diterima Wajib Pajak (WP) terlihat dampak positif dan negatif bagi UMKM. Dampak positifnya berupa penyederhanaan administratif dan bersifat final, untuk dampak negatifnya adalah pada aspek ability to pa...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Putra, Izmuhidayat Rilandiar (Author), , Dra. Mujiyati, Ak, MSi (Author)
Format: Book
Published: 2014-10.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_32019
042 |a dc 
100 1 0 |a Putra, Izmuhidayat Rilandiar  |e author 
700 1 0 |a , Dra. Mujiyati, Ak, MSi  |e author 
245 0 0 |a Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Kemauan Membayar Pajak Wajib Pajak Orang Pribadi Pasca Peraturan Pemerintah Nomor 46 Tahun 2013( Studi Kasus Wajib Pajak Orang Pribadi di KPP PRATAMA Surakarta ) 
260 |c 2014-10. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32019/1/halaman%20depan.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32019/2/04.%20BAB%20I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32019/3/05.%20BAB%20II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32019/4/06.%20BAB%20III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32019/5/07.%20BAB%20IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32019/6/08.%20BAB%20V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32019/7/09.%20Daftar%20Pustala.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32019/8/10.%20Lampiran.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32019/9/02.%20Naskah%20Publikasi.pdf 
520 |a Dikeluarkannya Peraturan Pemerintah Nomor 46 Tahun 2013 tentang pajak penghasilan atas usaha yang diterima Wajib Pajak (WP) terlihat dampak positif dan negatif bagi UMKM. Dampak positifnya berupa penyederhanaan administratif dan bersifat final, untuk dampak negatifnya adalah pada aspek ability to pay yang sebenarnya menjadi ruh dari pajak penghasilan. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk menguji faktor-faktor yang mempengaruhi kemauan membayar pajak wajib pajak orang pribadi pasca peraturan pemerintah nomor 46 tahun 2013. Indikator yang digunakan dalam penelitian ini yaitu kesadaran membayar pajak, pengetahuan dan pemahaman peraturan perpajakan, persepsi efektifitas sistem perpajakan, kualitas layanan wajib pajak terhadap kemaun membayar pajak wajib pajak orang pribadi pasca peraturan pemerintah nomor 46. Sampel pada penelitian ini wajib pajak orang pribadi yang memiliki NPWP di KPP PRATAMA Surakarta. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian yaitu analisis regresi linier berganda dengan sampel sebanyak 100 responden Dari hasil pengujian hipotesis menunjukan bahwa kesadaran membayar pajak, pengetahuan dan pemahaman peraturan perpajakan, persepsi efektifitas sistem perpajakan dan kualitas layanan wajib pajak berpengaruh positif terhadap kemauan membayar pajak wajib pajak orang pribadi pasca peraturan pemerintah nomor 46. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HC Economic Development 
690 |a HJ Public Finance 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/32019/ 
787 0 |n B200100017 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/32019/  |z Connect to this object online