Analisis Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Underpricing Pada Perusahaan Yang Go Public Di Bursa Efek Indonesia ( Tahun 2007 - 2011 )

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh faktor - faktor Earning Per Share (EPS), Return On Aset (ROA), Debt To Equity (DER), Reputasi Auditor dan Reputasi Penjamin Emisi, terhadap tingkat underpricing periode 2007 - 2011. Populasi yang menjadi obyek penelitian adalah adalah seluruh peru...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Rahayu, Asrining (Author), , Agus Endro Suwarno,M.Si (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh faktor - faktor Earning Per Share (EPS), Return On Aset (ROA), Debt To Equity (DER), Reputasi Auditor dan Reputasi Penjamin Emisi, terhadap tingkat underpricing periode 2007 - 2011. Populasi yang menjadi obyek penelitian adalah adalah seluruh perusahaan yang mencatatkan sahamnya (listing) di BEI periode 2007 - 2011 yang melakukan penawaran perdana (IPO). Sampel yang digunakan adalah 35 perusahaan. Sampel penelitian ini diambil dengan kriteria yang sudah ditentukan. Metode analisa yang digunakan dalam penelitian ini dengan analisis regresi linear berganda, uji hipotesis yaitu koefisien determinan, uji F, dan uji T. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial menunjukkan variabel yang ada di perusahaan mempuyai pengaruh terhadap tingkat underpricing, dibuktikan dengan hasil analisis uji t diperoleh bahwa terdapat pengaruh antara faktor Earning Per Share (EPS) ( X1 ), Return On Aset (ROA) (X2 ), Debt To Equity (DER) ( X3 ), Reputasi Auditor ( X4 ) dan Reputasi Penjamin Emisi ( X5 ) terhadap tingkat underpricing secara individu. Berdasarkan hasil penelitian secara simultan mengenai pengaruh faktor Earning Per Share (EPS), Return On Aset (ROA), Debt To Equity (DER), Reputasi Auditor dan Reputasi Penjamin Emisidiperoleh Fhit sebesar 6,323. Ternyata besarnya Fhit terletak di daerah penolakan Ho, yaitu Fhit lebih besar dari Ftabel atau,323 > 4,40. Sehingga secara bersama-sama ada pengaruh yang signifikan.
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/32096/1/HALAMAN%20DEPAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32096/2/BAB%20I.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32096/3/BAB%20II.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32096/4/BAB%20III.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32096/5/BAB%20IV.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32096/6/BAB%20V.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32096/7/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32096/8/LAMPIRAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32096/9/NASKAH%20PUBLIKASI.pdf