Efektifitas Pendidikan Kesehatan Media Booklet Dibandingkan Audiovisual Terhadap Pengetahuan Orang Tua Tentang Karies Gigi Pada Anak Usia 5-9 Tahun Di Desa Makamhaji

Masalah kesehatan gigi yang paling sering terjadi pada anak-anak adalah karies gigi. Upaya menurunkan insidensi dan akibat gangguan sangat penting pada masa kanak- kanak karena karies gigi, jika tidak ditangani, akan menyebabkan kerusakan total pada gigi yang sakit. Tujuan penelitian ini adalah meng...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Agustin, Maria (Author), , Irdawati S. Kep., Ns, Msi. Med (Author), , Endang Zulaicha Susilaningsih, S.KP (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_32230
042 |a dc 
100 1 0 |a Agustin, Maria  |e author 
700 1 0 |a , Irdawati S. Kep., Ns, Msi. Med.  |e author 
700 1 0 |a , Endang Zulaicha Susilaningsih, S.KP.  |e author 
245 0 0 |a Efektifitas Pendidikan Kesehatan Media Booklet Dibandingkan Audiovisual Terhadap Pengetahuan Orang Tua Tentang Karies Gigi Pada Anak Usia 5-9 Tahun Di Desa Makamhaji 
260 |c 2014. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32230/1/03.%20HALAMAN%20DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32230/2/04.%20BAB%20I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32230/6/05.%20BAB%20II%20baru.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32230/9/06.%20BAB%20III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32230/10/07.BAB%20IV%20%281%29.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32230/14/08.%20BAB%20V%20JOSS.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32230/17/09.%20BAB%20VI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32230/20/10.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32230/23/11.%20LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32230/26/02.%20NASKAH%20PUBLIKASI.pdf 
520 |a Masalah kesehatan gigi yang paling sering terjadi pada anak-anak adalah karies gigi. Upaya menurunkan insidensi dan akibat gangguan sangat penting pada masa kanak- kanak karena karies gigi, jika tidak ditangani, akan menyebabkan kerusakan total pada gigi yang sakit. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui efektifitas pendidikan kesehatan dengan menggunakan media booklet dibandingkan dengan audiovisual terhadap pengetahuan orang tua tentang karies gigi pada anak usia 5-9 tahun. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif, menggunakan metode Quasi Experimental dengan desain penelitian Two Group Pretest Posttest Design. Sampel penelitian berjumlah 40 responden yang memiliki anak usia 5- 9 tahun dan dibagi menjadi 2 kelompok, yaitu 20 responden untuk tiap-tiap kelompok, dengan menggunakan teknik Cluster Random Sampling. Analisa data meliputi uji Paired t- test dan Independen t- test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan pengetahuan antara sebelum dan setelah pendidikan kesehatan karies gigi pada responden dengan media booklet (p- value= 0,000) dan media audiovisual (p- value= 0,000). Tidak terdapat perbedaan rata- rata antara kelompok booklet dengan audiovisual dengan (p- value= 0,273). 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a RT Nursing 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/32230/ 
787 0 |n J210100007 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/32230/  |z Connect to this object online