Evaluasi Proses Pelayanan Pelanggan Pada Perusahaan Daerah Air Minum Dengan Pendekatan Ergonomi Makro (Studi Kasus : Perusahaan Daerah Air Minum Tirto Negoro Kabupaten Sragen)

Air merupakan kebutuhan penting bagi kelanjutan hidup manusia, oleh karena itu air harus tersedia dalam kuantitas dan kualitas yang memadai. Sistem penyediaan air perpipaan dikelola oleh Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM). Sebagai salah satu unit usaha milik daerah, PDAM memiliki tugas untuk memberi...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Nafisah, Sayyidatun (Author), , Ratnanto Fitriadi, ST., MT (Author), , Ida Nursanti, ST., M.Eng.Sc (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_32381
042 |a dc 
100 1 0 |a Nafisah, Sayyidatun  |e author 
700 1 0 |a , Ratnanto Fitriadi, ST., MT  |e author 
700 1 0 |a , Ida Nursanti, ST., M.Eng.Sc  |e author 
245 0 0 |a Evaluasi Proses Pelayanan Pelanggan Pada Perusahaan Daerah Air Minum Dengan Pendekatan Ergonomi Makro (Studi Kasus : Perusahaan Daerah Air Minum Tirto Negoro Kabupaten Sragen) 
260 |c 2014. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32381/12/NASKAH%20PUBLIKASI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32381/1/03.%20Halaman%20Depan.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32381/2/04.%20BAB%20I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32381/3/05.%20BAB%20II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32381/4/06.%20BAB%20III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32381/5/07.%20BAB%20IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32381/9/08.%20BAB%20V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32381/10/09.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/32381/11/10.%20Lampiran.pdf 
520 |a Air merupakan kebutuhan penting bagi kelanjutan hidup manusia, oleh karena itu air harus tersedia dalam kuantitas dan kualitas yang memadai. Sistem penyediaan air perpipaan dikelola oleh Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM). Sebagai salah satu unit usaha milik daerah, PDAM memiliki tugas untuk memberikan pelayanan terhadap masyarakat umum dalam hal mendistribusikan air bersih. Kepuasan dalam pelayanan pelanggan menjadi hal penting yang diprioritaskan PDAM. Agar dapat mencapai pelayanan pelanggan yang optimal, sesuai dengan keinginan pelanggan serta sesuai dengan aturan pemerintah pusat, perlu diadakan kajian yang luas. Ergonomi makro memiliki kajian yang luas, meliputi struktur organisasi dan interaksi antar orang yang ada di dalam organisasi serta aspek motivasi dari pekerja. Dengan menggunakan pendekatan ergonomi makro untuk mengevaluasi proses pelayanan pelanggan di PDAM Tirto Negoro kabupaten Sragen, akhirnya ditemukan beberapa permasalahan yang dianggap berdampak besar pada proses pelayanan pelanggan, diantaranya: banyaknya keluhan kebocoran air, keruhnya air di daerah-daerah ujung, ketidak akuratan pembacaan meteran dan terjadinya kehilangan air. Diadakannya penyuluhan deteksi kebocoran pipa dalam rumah sejak dini dan gerakan hemat air diharapkan dapat mengurangi keluhan dan kerugian akibat kebocoran air. Selain itu dengan menjadwalkan flushing secara rutin dua minggu sekali, pelatihan pembacaan meteran air dan memaksimalkan penggunaan hand terminal, serta diadakan monitoring lapangan dan perawatan peremajaan pipa distribusi diharapkan dapat mengendalikan variansi yang terjadi. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a TS Manufactures 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/32381/ 
787 0 |n D600100021 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/32381/  |z Connect to this object online