Hubungan Tingkat Pengetahuan Dan Kedisiplinan Pemakaian Sarung Tangan Vinyl Dengan Gejala Dermatitis Kontak Pada Pekerja Bagian Pewarnaan Cv. Batik Brotoseno Masaran Sragen

CV. Batik Brotoseno dalam melakukan pembuatan kain batik tidak terlepas dari penggunaan zat pewarna sintetis dan zat kimia, tetapi dalam penggunaan za-zat kimia belum diikuti dengan pemahaman-pemahaman prosedur kerja yang sesuai. Proses kerja pewarnaan kain batik masih dilakukan secara manual menggu...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Utama, Rahmat Wisnu (Author), , Tarwaka, PGDip Sc, M.Erg (Author), , Dwi Astuti, SKM., M.Kes (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:CV. Batik Brotoseno dalam melakukan pembuatan kain batik tidak terlepas dari penggunaan zat pewarna sintetis dan zat kimia, tetapi dalam penggunaan za-zat kimia belum diikuti dengan pemahaman-pemahaman prosedur kerja yang sesuai. Proses kerja pewarnaan kain batik masih dilakukan secara manual menggunakan tangan, kondisi ini memiliki risiko terkena penyakit kulit dermatitis kontak akibat kerja. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan tingkat pengetahuan dan kedisiplinan penggunaan sarung tangan vinyl dengan gejala dermatitis kontak. Penelitian ini menggunakan metode observasional analitik dengan menggunakan pendekatan Cross Sectional. Pengambilan sampel menggunakan teknik total sampling. Uji statistik menggunakan korelasi Spearman Rho dengan tingkat signifikan (α=0,05). Hasil penelitian menunjukkan, tidak terdapat hubungan yang signifikan antara tingkat pengetahuan alat pelindung diri tangan dengan gejala dermatitis kontak (p-value=0,352). Terdapat hubungan yang signifikan antara tingkat kedisiplinan pemakaian sarung tangan vinyl dengan gejala dermatitis kontak (p-value=0,004) (r=-0,619) dengan tingkat keeratan hubungan yang kuat dan menunjukkan arah korelasi negatif yang berarti semakin rendah tingkat kedisiplinan pekerja dalam penggunaan sarung tangan vinyl maka akan semakin tinggi tingkatan dermatitis kontak yang di alami pekaerja.
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/32433/1/HALAMAN%20DEPAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32433/2/BAB%20I.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32433/3/BAB%20II.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32433/4/BAB%20III.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32433/5/BAB%20IV.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32433/6/BAB%20V.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32433/7/BAB%20VI.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32433/12/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32433/18/LAMPIRAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32433/19/NASKAH%20PUBLIKASI.pdf