Pengaruh Kondisi Kerja, Gaya Kepemimpinan Dan Stres Kerja Terhadap Kinerja Karyawan CV. Nova Furniture Di Boyolali

Penelitian yang berjudul "Pengaruh Kondisi Kerja, Gaya Kepemimpinan dan Stres Kerja Terhadap Kinerja Karyawan CV.Nova Furniture di Boyolali" ini bertujuan untuk: (1) Menganalisis pengaruh kondisi kerja terhadap kinerja karyawan. (2) Menganalisis pengaruh gaya kepemimpinan terhadap kinerja...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: NURROHMAH, KHANIFAH (Author), , Nur Achmad, S.E., M.Si (Author)
Format: Book
Published: 2015.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian yang berjudul "Pengaruh Kondisi Kerja, Gaya Kepemimpinan dan Stres Kerja Terhadap Kinerja Karyawan CV.Nova Furniture di Boyolali" ini bertujuan untuk: (1) Menganalisis pengaruh kondisi kerja terhadap kinerja karyawan. (2) Menganalisis pengaruh gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawan. (3) Menganalisis pengaruh stres kerja terhadap kinerja karyawan. (4) Menganalisis dominasi pengaruh kondisi kerja, gaya kepemimpinan dan stress kerja terhadap kinerja karyawan. Penelitian ini di lakukan di CV.Nova Furniture di Boyolali, dengan mengambil sampel sebanyak 33 orang responden, dan menggunakan metode Simple Random Sampling. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah Uji Validitas, Uji Reliabilitas, Analisis Regresi Linier Berganda, Uji t, Uji F dan Uji Koefisien Determinasi (R²). Berdasarkan hasil Uji t, variabel kondisi kerja karyawan berpengaruh secara signifikan terhadap variabel kinerja karyawan, dengan nilai
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/32559/14/NASKAH%20PUBLIKASI.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32559/1/COVER-INTISARI.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32559/3/BAB%201.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32559/4/BAB%202.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32559/6/BAB%203.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32559/8/BAB%204.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32559/10/BAB%205.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32559/11/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
https://eprints.ums.ac.id/32559/13/LAMPIRAN.pdf