Upaya Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan Anak Dengan Metode Baca Cepat Ala Glenn Doman Di Kelompok Bermain Islam Pelangi Gonilan, Kartasura, Sukoharjo Tahun Ajaran 2014 - 2015
Metode baca cepat ala Glenn Doman merupakan metode yang praktis serta menarik untuk diajarkan kepada anak yang usianya masih muda dan baru mulai belajar membaca permulaan serta dapat mempermudah guru atau tentor untuk mengajarkan membaca permulaan pada anak. Anak usia dini memang tidak seharusnya su...
Saved in:
Main Authors: | , , |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2015.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Metode baca cepat ala Glenn Doman merupakan metode yang praktis serta menarik untuk diajarkan kepada anak yang usianya masih muda dan baru mulai belajar membaca permulaan serta dapat mempermudah guru atau tentor untuk mengajarkan membaca permulaan pada anak. Anak usia dini memang tidak seharusnya sudah belajar membaca tetapi adanya tuntutan dari Sekolah Dasar yang mewajibkan tes membaca dan menulis bagi anak membuat pada orangtua serta guru mencari cara agar anaknya dapat membaca sejak usia dini. Metode baca cepat ala Glenn Doman ini sangat cocok untuk pembelajaran membaca pada anak usia dini karena metode ini memang untuk diajarkan kepada anak yang usianya masih muda. Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan kemampuan membaca permulaan anak di Kelompok Bermain Islam Pelangi Gonilan Sukoharjo Tahun 2015. Jenis penelitian ini berdasarkan pendekatannya adalah penelitian kualitatif dengan penelitian tindakan kelas. Hasil penelitian menyatakan bahwa dengan menggunakan metode baca cepat ala Glenn Doman dapat meningkatkan kemampuan membaca permulaan anak di Kelompok Bermain Islam Pelangi Gonilan Sukoharjo Tahun 2015. Adapun peningkatan rata-rata prosentase kemampuan membaca anak dari sebelum tindakan sampai dengan siklus II yakni prasiklus mencapai 40,29%, siklus I mencapai 61,8%, siklus II mencapai 86,8%. Kesimpulan penelitian ini adalah adanya peningkatkan terhadap membaca permulaan anak dengan metode baca cepat ala Glenn Doman di Kelompok Bermain Islam Pelangi Gonilan Sukoharjo Tahun Ajaran 2014-2015. |
---|---|
Item Description: | https://eprints.ums.ac.id/33015/11/NASKAH%20PUBLIKASI.pdf https://eprints.ums.ac.id/33015/1/HALAMAN%20DEPAN.pdf https://eprints.ums.ac.id/33015/2/BAB%20I.pdf https://eprints.ums.ac.id/33015/3/BAB%20II.pdf https://eprints.ums.ac.id/33015/4/BAB%20III.pdf https://eprints.ums.ac.id/33015/5/BAB%20IV.pdf https://eprints.ums.ac.id/33015/6/BAB%20V.pdf https://eprints.ums.ac.id/33015/7/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf https://eprints.ums.ac.id/33015/10/LAMPIRAN.pdf |