Peningkatan Keaktivan Belajar Bahasa Indonesia Menggunakan Metode Numbered Head Together Di Kelas I SDN Sidomulyo 02 Pati Semester II Tahun Pelajaran 2014/ 2015

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keaktifan belajar Bahasa Indonesia siswa kelas I SDN Sidomulyo 02 Pati melalui metode Numbered Head Together. Peneliti merencanakan penelitian ini menggunakan prinsip Penelitian Tindakan Kelas. Penelitian ini dibagi dalam 2 siklus yaitu siklus I dan siklus...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Budiyanti, Nur Ika (Author), , Drs. M. Yahya, M.Si (Author)
Format: Book
Published: 2015.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_33094
042 |a dc 
100 1 0 |a Budiyanti, Nur Ika  |e author 
700 1 0 |a , Drs. M. Yahya, M.Si  |e author 
245 0 0 |a Peningkatan Keaktivan Belajar Bahasa Indonesia Menggunakan Metode Numbered Head Together Di Kelas I SDN Sidomulyo 02 Pati Semester II Tahun Pelajaran 2014/ 2015 
260 |c 2015. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/33094/23/ARTIKEL%20PUBLIKASI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/33094/1/HALAMAN%20DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/33094/2/BAB%20I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/33094/3/BAB%20II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/33094/4/BAB%20III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/33094/5/BAB%20IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/33094/6/BAB%20V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/33094/7/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/33094/19/LAMPIRAAN.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keaktifan belajar Bahasa Indonesia siswa kelas I SDN Sidomulyo 02 Pati melalui metode Numbered Head Together. Peneliti merencanakan penelitian ini menggunakan prinsip Penelitian Tindakan Kelas. Penelitian ini dibagi dalam 2 siklus yaitu siklus I dan siklus II yang masing-masing terdiri dari 2 pertemuan. Siklus I dilaksanakan tanggal 24 dan 26 Februari 2015 sedangkan siklus II dilaksanakan tanggal 3 dan 5 Maret 2015. Adapun hasilnya adalah setelah dilaksanakan siklus I terjadi peningkatan keaktifan belajar siswa menjadi 75%. Setelah peneliti melaksanakan siklus II hasilnya terjadi peningkatan yang signifikan yaitu keaktifan belajar siswa telah mencapai 96%. Dengan adanya hasil yang demikian peneliti merasa penelitian telah cukup memenuhi target keaktifan sesuai dengan indikator kinerja yang hanya 85%. Simpulan penelitian adalah penggunaan metode Numbered Head Together dapat meningkatkan keaktifan belajar dongeng siswa kelas I SDN Sidomulyo 02 Gunungwungkal Pati semester II tahun pelajaran 2014/2015. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB Theory and practice of education 
690 |a LB1501 Elementary Education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/33094/ 
787 0 |n A54E131034 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/33094/  |z Connect to this object online