Analisis Bentuk Akronim Pada Papan Reklame Di Wilayah Sukoharjo
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan: (1) bentuk akronim dalam papan reklame di wilayah Sukoharjo. (2) pola fonotaktik akronim dalam papan reklame di wilayah Sukoharjo.Objek penelitian dalam skripsi ini berupa bentuk penggunaan akronim yang terdapat pada papan reklame. Data berupa bentuk a...
Saved in:
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2015.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan: (1) bentuk akronim dalam papan reklame di wilayah Sukoharjo. (2) pola fonotaktik akronim dalam papan reklame di wilayah Sukoharjo.Objek penelitian dalam skripsi ini berupa bentuk penggunaan akronim yang terdapat pada papan reklame. Data berupa bentuk akronim pada papan reklame di wilayah Sukoharjo. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode simak dan catat pada bentuk akronim yang terdapat dalam papan reklame di wilayah Sukoharjo. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode distribusional dengan teknik pelesapan dan parafrase. Berdasarkan hasil analisis data dapat disimpulkan bahwa (1) pembentukan kata akronim dalam papan reklame di wilayah Sukoharjo dapat diklasifikasikan menjadi empat, yaitu 1. Akronim yang berasal dari dua kata terdapat 15 kata. 2. Akronim yang berasal dari tiga kata terdapat 7 kata. 3. Akronim yang berupa gabungan huruf awal kata dan semuanya ditulis dengan huruf kapital terdapat 1 kata. 4. Akronim yang berasal dari berbagai huruf dengan pola yang sulit dirumuskan terdapat 3 kata. (2) terdapat 1 kata yang mengandung deretan vokal. Deretan konsonan terdapat 16 kata, dibedakan menjadi deretan dua konsonan dan deretan tiga konsonan, masing-masing teridentifikasi 16 kata deretan dua konsonan dan 1 kata deretan tiga konsonan. Deretan vokal dan konsonan kata terdapat 33 kata, dibedakan menjadi pola VK 1 kata, KV 11 kata, KVK 20 kata, KKV 1 kata. |
---|---|
Item Description: | https://eprints.ums.ac.id/36928/1/NASKAH%20PUBLIKASI.pdf https://eprints.ums.ac.id/36928/4/HALAMAN%20DEPAN.pdf https://eprints.ums.ac.id/36928/5/BAB%20I.pdf https://eprints.ums.ac.id/36928/6/BAB%20II.pdf https://eprints.ums.ac.id/36928/7/BAB%20III.pdf https://eprints.ums.ac.id/36928/8/BAB%20IV.pdf https://eprints.ums.ac.id/36928/9/BAB%20V.pdf https://eprints.ums.ac.id/36928/18/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf https://eprints.ums.ac.id/36928/22/LAMPIRAN.pdf https://eprints.ums.ac.id/36928/23/SURAT%20PERNYATAAN%20PUBLIKASI.pdf |