Pengaruh Ketidakamanan Kerja, Komitmen Organisasional Dan Kepuasaan Kerja Terhadap Keinginan Keluar(Studi Empiris Pada Karyawan "PT. Delta Dunia Tekstil" Di Karanganyar)

Penelitian ini berjudul "Pengaruh Ketidakamanan Kerja, Komitmen Organisasional Dan Kepuasan Kerja Terhadap Keinginan Keluar (Studi Empiris Pada Karyawan "PT. DELTA DUNIA TEKSTIL Di Karanganyar"). Adapun tujuannya untuk menganalisis pengaruh ketidakamanan kerja, komitmen organisasional...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Tri Murjoko, Muhammad (Author), , Dr. Noer Saso ngko SE., Ak., M.Si (Author)
Format: Book
Published: 2015.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini berjudul "Pengaruh Ketidakamanan Kerja, Komitmen Organisasional Dan Kepuasan Kerja Terhadap Keinginan Keluar (Studi Empiris Pada Karyawan "PT. DELTA DUNIA TEKSTIL Di Karanganyar"). Adapun tujuannya untuk menganalisis pengaruh ketidakamanan kerja, komitmen organisasional dan kepuasan kerja terhadap keinginan keluar. Populasi dalam penelitian adalah karyawan yang bekerja di PT. Delta Dunia Tekstil . Sampel dalam penelitian ini diambil dengan menggunakan rumus slovin. Terdapat 50 kuisioner yang dapat diolah. Metode pengumpulan data primer yang dipakai adalah metode survey dengan menggunakan media kuisioner. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda dengan program SPSS 17.0. Hasil penelitian ini ialah ketidakamanan kerja, komitmen organisasional dan kepuasan kerja berpengaruh terhadap keinginan keluar
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/37180/1/HALAMAN%20DEPAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/37180/4/BAB%20I.pdf
https://eprints.ums.ac.id/37180/5/BAB%20II.pdf
https://eprints.ums.ac.id/37180/6/BAB%20III.pdf
https://eprints.ums.ac.id/37180/12/BAB%20IV.pdf
https://eprints.ums.ac.id/37180/13/BAB%20V.pdf
https://eprints.ums.ac.id/37180/17/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
https://eprints.ums.ac.id/37180/19/LAMPIRAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/37180/20/NASKAH%20PUBLIKASI.pdf