PEMERIAN WUJUD KODE DAN BENTUK TINGKAT TUTUR PADA CERAMAH PENGAJIAN AISYIYAH DI MASJID BESAR AT-TAQWA KEC. TANON KAB. SRAGEN

Penelitian ini memiliki tiga tujuan, (1) Memerikan kode bahasa Jawa pada ceramah pengajian Aisyiyah di Masjid Besar At-Taqwa Kec. Tanon Kab. Sragen. (2) Mendeskripsikan bentuk tingkat tutur kode bahasa Jawa pada ceramah pengajian Aisyiyah di Masjid Besar At-Taqwa Kec. Tanon Kab. Sragen. (3) Menganal...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Damayanti, Dessi (Author), , Dra. Atiqa Sabardila, M.Hum (Author)
Format: Book
Published: 2015.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_37853
042 |a dc 
100 1 0 |a Damayanti, Dessi  |e author 
700 1 0 |a , Dra. Atiqa Sabardila, M.Hum  |e author 
245 0 0 |a PEMERIAN WUJUD KODE DAN BENTUK TINGKAT TUTUR PADA CERAMAH PENGAJIAN AISYIYAH DI MASJID BESAR AT-TAQWA KEC. TANON KAB. SRAGEN 
260 |c 2015. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/37853/1/ARTIKEL%20PUBLIKASI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/37853/2/HALAMAN%20DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/37853/4/BAB%201.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/37853/6/BAB%202.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/37853/8/BAB%203.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/37853/10/BAB%204.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/37853/12/BAB%205.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/37853/14/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/37853/16/LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/37853/18/PENYATAAN%20PUBLIKASI.pdf 
520 |a Penelitian ini memiliki tiga tujuan, (1) Memerikan kode bahasa Jawa pada ceramah pengajian Aisyiyah di Masjid Besar At-Taqwa Kec. Tanon Kab. Sragen. (2) Mendeskripsikan bentuk tingkat tutur kode bahasa Jawa pada ceramah pengajian Aisyiyah di Masjid Besar At-Taqwa Kec. Tanon Kab. Sragen. (3) Menganalisis kelas kata kode bahasa Jawa pada ceramah pengajian Aisyiyah di Masjid Besar At-Taqwa Kec. Tanon Kab. Sragen. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif.Peneliti menggunakan metode simak, dengan teknik lanjutan yaitu teknik rekam dan catat.Peneliti menyimak dan merekam tuturan dalam ceramah pengajian Aisyiyah di Masjid besar At-taqwa Tanon Sragen dan dilanjutkan dengan melakukan teknik catat. Kemudian data dianalisis menggunakan metode padan translasional. Hasil penelitian ini, Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) dari 102 alenia ditemukan 52 alenia yang menggunakan kode bahasa Jawa (2) bentuk tingkat tutur kode bahasa Jawa pada ceramah pengajian Aisyiyah di masjid At-Taqwa Kec. Tanon Kab. Sragen yang palig banyak ditemukan adalah bentuk tingkat tutur ngoko, kemudian bentuk tingkat tutur madya, dan tingkat tutur krama adalah bentuk tingkat tutur yang palig sedikit ditemukan. (3) urutan kelas kata kode bahasa Jawa dari yang paling banyak sampai yang paling sedikit ditemukan: (1) kata kerja (verba), (2) kata benda (nomina), (3) kata ganti (pronominal), (4) kata keterangn (adverbial), (5) kata sifat (adjectiva), (6) kata sambung (conjuctio), (7) kata bilangan (numeralia), (8) kata depan (preposition), (9) kata sandang (articula), (10) kata seru (interjectio).. Ada pun simpulan penelitian ini, (1) kode bahasa yang paling dominan adalah kode bahasa Jawa, (2) bentuk tingkat tutur yang paling banyak digunakan adalah tingkat tutur ngoko, (3) jenis kelas kata kode bahasa Jawa yang paling banyak ditemukan adalah jenis kelas kata verba atau kata kerja 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a P Philology. Linguistics 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/37853/ 
787 0 |n A310110134 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/37853/  |z Connect to this object online