Analisis Pengaruh Bintang Iklan dan Jingle Iklan Terhadap Daya Ingat Konsumen Tentang Produk "Vaseline Men" (Studi Kasus Pada Kecamatan Tawangsari Kabupaten Sukoharjo)

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh bintang iklan terhadap daya ingat konsumen Vaseline Men di Kecamatan Tawangsari Kabupaten Sukoharjo dan untuk mengetahui pengaruh jingle iklan terhadap daya ingat konsumen Vaseline Men di Kecamatan Tawangsari Kabupaten Sukoharjo. Sampel dalam pe...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Nugroho, Wahyu Aditya Tri (Author), , Basworo Dibyo, S.E, M.Si (Author)
Format: Book
Published: 2015.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh bintang iklan terhadap daya ingat konsumen Vaseline Men di Kecamatan Tawangsari Kabupaten Sukoharjo dan untuk mengetahui pengaruh jingle iklan terhadap daya ingat konsumen Vaseline Men di Kecamatan Tawangsari Kabupaten Sukoharjo. Sampel dalam penelitian ini adalah pembeli dan pengguna produk Vaseline Man di Kecamatan Tawangsari Kabupaten Sukoharjo. Berdasarkan hasil analisis uji t diketahui bahwa variabel bintang iklan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap daya ingat dan variabel jingle iklan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap daya ingat sedangkan hasil analisis uji F diketahui ada pengaruh yang signifikan antara bintang iklan (X1) dan jingle iklan (X2) secara bersama-sama terhadap daya ingat (Y) dan hasil analisis uji koefisien determinasi (R2) diperoleh Adjusted R square (R2) sebesar 0,555, hal ini menunjukkan bahwa variabel bintang iklan (X1) dan jingle iklan mempunyai pengaruh terhadap variabel daya ingat sebesar 55,5%. Sedangkan sisanya 44,5% dipengaruhi oleh faktor-faktor lain diluar variabel yang diteliti Kata Kunci : Bintang Iklan, Jingle Iklan dan Daya Ingat
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/37976/1/Naskah%20Publikasi.pdf
https://eprints.ums.ac.id/37976/3/HALAMAN%20DEPAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/37976/5/BAB%20I.pdf
https://eprints.ums.ac.id/37976/6/BAB%20II.pdf
https://eprints.ums.ac.id/37976/7/BAB%20III.pdf
https://eprints.ums.ac.id/37976/9/BAB%20IV.pdf
https://eprints.ums.ac.id/37976/11/BAB%20V.pdf
https://eprints.ums.ac.id/37976/13/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
https://eprints.ums.ac.id/37976/14/LAMPIRAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/37976/15/SURAT%20PERNYATAAN%20PUBLIKASI%20KARYA%20ILMIAH.pdf