Tindak Kesantunan Berbahasa: Studi Kasus Pada Komunikasi Pembantu-Majikan Di Kecamatan Gemolong, Kabupaten Sragen

Studi yang dilakukan ini bertujuan untuk memaparkan bentuk kesantunan berbahasa yang digunakan pembantu terhadap majikan. Suatu tuturan yang mengandung unsur kesantunan berbahasa menjadi objek utama dalam studi ini, serta teknik dan strategi kesantunan berbahasa yang digunakan pembantu. Jenis peneli...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: NUGROHO, Yusuf Setya (Author), , Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M. Hum (Author)
Format: Book
Published: 2015-05.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Studi yang dilakukan ini bertujuan untuk memaparkan bentuk kesantunan berbahasa yang digunakan pembantu terhadap majikan. Suatu tuturan yang mengandung unsur kesantunan berbahasa menjadi objek utama dalam studi ini, serta teknik dan strategi kesantunan berbahasa yang digunakan pembantu. Jenis penelitian ini berupa penelitian deskriptif kualitatif. Objek dalam studi ini sudah jelas, yakni berupa tuturan pembantu dalam berkomunikasi dengan majikan. Kemudian data dalam studi ini berupa frase, klausa, dan kalimat dari tuturan pembantu. Sedangkan teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini berupa teknik sadap, rekam, dan catat. Teknik analisis data dalam penelitian ini berupa pada intralingual. Hasil studi yang telah dilakukan berupa, 1) studi ini menemukan 5 jenis maksim dari 6 maksim yang ada, yang tidak ditemukan berupa maksim simpati, 2) ditemukan sedikitnya 8 tenik dalam startegi kesantunan positif, serta 5 teknik dalam strategi kesantunan negatif, 3) sebagian besar tuturan pembantu menerapkan skala kesantunan milik Leech yakni skala untung rugi (cost-benefit scale) serta skala tersebut didominasi oleh penutur perempuan.
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/39361/1/HALAMAN%20DEPAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/39361/2/BAB%20I.pdf
https://eprints.ums.ac.id/39361/3/BAB%20II.pdf
https://eprints.ums.ac.id/39361/4/BAB%20III.pdf
https://eprints.ums.ac.id/39361/5/BAB%20IV.pdf
https://eprints.ums.ac.id/39361/6/BAB%20V.pdf
https://eprints.ums.ac.id/39361/7/Daftar%20Pustaka.pdf
https://eprints.ums.ac.id/39361/8/LAMPIRAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/39361/11/ARTIKEL%20PUBLIKASI.pdf
https://eprints.ums.ac.id/39361/12/PERNYATAAN%20PUBLIKASI.pdf