Keputusan Pembelian Ditinjau Dari Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Konsumen Di Warung Es Masuk Gajahan

Tujuan penelitian ini adalah: (1) Untuk mengetahui apakah kualitas pelayanan berpengaruh terhadap keputusan pembelian pada Warung Es Masuk Gajahan. (2) Untuk mengetahui apakah kepuasan konsumen berpengaruh terhadap keputusan pembelian pada Warung Es Masuk Gajahan. (3) Untuk mengetahui apakah kualita...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Nurainingsih, Murtiani (Author), , Drs. H. Sudarto, HS., M.M (Author)
Format: Book
Published: 2015-04.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_39394
042 |a dc 
100 1 0 |a Nurainingsih, Murtiani  |e author 
700 1 0 |a , Drs. H. Sudarto, HS., M.M  |e author 
245 0 0 |a Keputusan Pembelian Ditinjau Dari Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Konsumen Di Warung Es Masuk Gajahan 
260 |c 2015-04. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/39394/1/03.%20HALAMAN%20DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/39394/2/04.%20BAB%20I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/39394/3/05.%20BAB%20II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/39394/4/06.%20BAB%20III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/39394/5/07.%20BAB%20IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/39394/6/08.%20BAB%20V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/39394/7/09.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/39394/8/10.%20LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/39394/12/02.%20NASKAH%20PUBLIKASI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/39394/13/01.%20SURAT%20PERNYATAAN%20PUBLIKASI.pdf 
520 |a Tujuan penelitian ini adalah: (1) Untuk mengetahui apakah kualitas pelayanan berpengaruh terhadap keputusan pembelian pada Warung Es Masuk Gajahan. (2) Untuk mengetahui apakah kepuasan konsumen berpengaruh terhadap keputusan pembelian pada Warung Es Masuk Gajahan. (3) Untuk mengetahui apakah kualitas pelayanan dan kepuasan konsumen berpengaruh terhadap keputusan pembelian pada Warung Es Masuk Gajahan. Populasi dalam penelitian ini adalah semua orang yang pernah mengkonsumsi atau telah menjadi konsumen di Warung Es Masuk Gajahan Surakarta yang mana jumlahnya tidak diketahui secara pasti. Teknik pengumpulan data menggunakan metode wawancara dan angket. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil analisis regresi bergan dan memperoleh Y = 4,277+0,805X1+0,188X2. Hasil analisis dalam penelitian ini adalah : (1) Kualitas pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan pembelian dengan nilai thitung>ttabel = 9,124 > 1,986 pada taraf signifikansi <0,05 yaitu 0,000. (2) Kepuasan konsumen berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian dengan nilai thitung>ttabel = 2,058 > 1,986 pada taraf signifikansi <0,05 yaitu 0,042. (3) Kualitas pelayanan dan kepuasan konsumen berpengaruh signifikan secara simultan terhadap Keputusan pembelian dengan nilai Fhitung>Ftabel = 44,285 > 3,09 pada taraf signifikansi <0,05 yaitu 0,000. Hasil perhitungan R² sebesar 47,7 %, sedangkan sisanya 52,3% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti oleh peneliti. Variabel kualitas pelayanan memberikan sumbangan relatif sebesar 94,6% dan sumbangan efektif 45,1% terhadap Keputusan pembelian. Kepuasan konsumen memberikan sumbangan relatif sebesar 5,4% dan sumbangan efektif 2,6% terhadap Keputusan pembelian. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HB Economic Theory 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/39394/ 
787 0 |n A210080164 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/39394/  |z Connect to this object online