Strategi Komunikasi Pemasaran Program Musik dalam Meningkatkan Jumlah Pengiklan di Solo Radio FM

Persaingan radio di Solo berlangsung sangat pesat. Salah satu radio yang berani bersaing dalam merebutkan pasar dan pengiklan tersebut adalah Solo Radio FM. Dari tahun ke tahun Solo Radio FM terus menyusun strategi untuk meningkatkan pendapatan iklan dan pendengar. Tujuan dilakukannya penelitian ada...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Kurnianto, Bagas (Author), , Drs. Joko Sutarso, S.E, M.Si (Author), , Nieldya Nofandrilla, MA (Author)
Format: Book
Published: 2014-12.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_39848
042 |a dc 
100 1 0 |a Kurnianto, Bagas  |e author 
700 1 0 |a , Drs. Joko Sutarso, S.E, M.Si  |e author 
700 1 0 |a , Nieldya Nofandrilla, MA.  |e author 
245 0 0 |a Strategi Komunikasi Pemasaran Program Musik dalam Meningkatkan Jumlah Pengiklan di Solo Radio FM 
260 |c 2014-12. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/39848/17/NASKAH%20PUBLIKASI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/39848/1/HALAMAN%20DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/39848/2/BAB%20I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/39848/3/BAB%20II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/39848/4/BAB%20III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/39848/5/BAB%20IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/39848/9/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/39848/16/LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/39848/18/SURAT%20PERNYATAAN.pdf 
520 |a Persaingan radio di Solo berlangsung sangat pesat. Salah satu radio yang berani bersaing dalam merebutkan pasar dan pengiklan tersebut adalah Solo Radio FM. Dari tahun ke tahun Solo Radio FM terus menyusun strategi untuk meningkatkan pendapatan iklan dan pendengar. Tujuan dilakukannya penelitian adalah (1) untuk mengetahui strategi komunikasi pemasaran yang diterapkan oleh Solo Radio FM dalam meningkatkan jumlah pengiklan dan (2) untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi strategi komunikasi pemasaran pada Solo Radio FM dalam meningkatkan jumlah pengiklan. Penelitian ini merupakan penelitian deskripsi kualitatif. Penelitian dilakukan di Solo Radio FM. Adapun informan dalam penelitian ini adalah General Manajer, produser program acara musik, local sales manajer, agency sales manajer, dan koordinator event. Pengumpulan data dalam penelitian dilakukan dengan melakukan observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa program musik Kongkow-Kongkow yang disiarkan setiap weekend merupakan puncak orang beriklan di Solo Radio FM. adapun promosi yang dilakukan oleh Solo Radio FM dalam menarik minat pemasang iklan dilakukan dengan berbagai pendekatan promosi berupa pemberian diskon harga atau bonus spot iklan. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HE Communications 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/39848/ 
787 0 |n L1000070037 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/39848/  |z Connect to this object online