Formulasi Granul Effervescent Antioksidan Kombinasi Ekstrak Kulit Manggis (Garcinia mangostana L.) Dan Buah Tomat (Solanum lycopersicum)

Kulit manggis (Garcinia Mangostana L.) dan buah tomat (Solanum Lycopersicum.) mangandung alfa mangostin dan likopen yang memiliki aktivitas antioksidan. Antioksidan merupakan zat yang mampu memperlambat atau mencegah proses oksidasi oleh radikal bebas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penga...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Noerwahid, Aziz (Author), , Dr. T.N.Saifullah S., M.Si., Apt (Author)
Format: Book
Published: 2016.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_40967
042 |a dc 
100 1 0 |a Noerwahid, Aziz  |e author 
700 1 0 |a , Dr. T.N.Saifullah S., M.Si., Apt.,  |e author 
245 0 0 |a Formulasi Granul Effervescent Antioksidan Kombinasi Ekstrak Kulit Manggis (Garcinia mangostana L.) Dan Buah Tomat (Solanum lycopersicum) 
260 |c 2016. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/40967/1/NASKAH%20PUBLIKASI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/40967/19/COVER%2BHALAMAN%20DEPAN.aziz.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/40967/3/BAB%201.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/40967/4/BAB%202.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/40967/10/BAB%203.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/40967/11/BAB%204.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/40967/12/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/40967/17/LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/40967/18/SURAT%20PERNYATAAN%20PUBLIKASI.pdf 
520 |a Kulit manggis (Garcinia Mangostana L.) dan buah tomat (Solanum Lycopersicum.) mangandung alfa mangostin dan likopen yang memiliki aktivitas antioksidan. Antioksidan merupakan zat yang mampu memperlambat atau mencegah proses oksidasi oleh radikal bebas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variasi konsentrasi asam sitrat-asam tartrat, natrium bikarbonat, dan PVP terhadap sifat fisik granul, respon rasa, dan aktivitas antioksidan granul effervescent kombinasi ekstrak kulit buah manggis dan buah tomat. Granul effervescent dibuat 5 formula dengan perbandingan asam sitrat-tartrat, natrium bikarbonat dan PVP 4:5: 5:10; 8:5:10:5; 12:10:5:5; 18:2,5:7,5:10; 20:7,5:2,5:10. Metode granulasi menggunakan granulasi basah. Granul diuji kadar air, sifat alir, indeks kompresibilitas, pH, waktu melarut dan uji respon rasa. Pengujian aktivitas antioksidan menggunakan DPPH dengan menghitung nilai aktivitas antioksidan. Variasi asam sitrat-asam tartrat, natrium bikarbonat, dan PVP mempengaruhi sifat fisik dan rasa granul effervescent, yaitu semakin banyak asam tartrat yang ditambahkan menyebabkan sifat alir granul semakin cepat, semakin banyak asam sitrat menjadikan rasa granul semakin asam, semakin banyak natrium bikarbonat kecepatan melarut granul semakin tinggi, dan semakin banyak PVP maka kelarutan granul semakin kecil. Variasi asam sitrat-asam tartrat, natrium bikarbonat, dan PVP meningkatkan secara signifikan aktivitas antioksidan pada sediaan granul effervescent. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a RS Pharmacy and materia medica 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/40967/ 
787 0 |n K100110067 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/40967/  |z Connect to this object online