Pengembangan Media Pembelajaran Untuk Kemandirian Siswa Pada Pelajaran Fisika Bagi Siswa Sekolah Menengah Pertama (Smp) Berbasis Web

Hafal rumus tidak menjamin siswa dapat mengerjakan soal-soal dalam mata pelajaran fisika.Tidak hanya dengan logika yang tinggi akan tetapi siswa harus bisa mengartikan bahasa soal yang biasanya dalam bentuk cerita ke bahasa fisika yang sebenarnya. Siswa juga harus membayangkan bagaimana suatu kejadi...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Wijayanti, Ika Rohmah (Author), , Hernawan Sulistyanto, S.T., M.T (Author)
Format: Book
Published: 2016.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_43560
042 |a dc 
100 1 0 |a Wijayanti, Ika Rohmah  |e author 
700 1 0 |a , Hernawan Sulistyanto, S.T., M.T.  |e author 
245 0 0 |a Pengembangan Media Pembelajaran Untuk Kemandirian Siswa Pada Pelajaran Fisika Bagi Siswa Sekolah Menengah Pertama (Smp) Berbasis Web 
260 |c 2016. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/43560/1/SURAT%20PERNYATAA%20NASKAH%20PUBLIKASI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/43560/2/Naskah%20Publiksi.pdf 
520 |a Hafal rumus tidak menjamin siswa dapat mengerjakan soal-soal dalam mata pelajaran fisika.Tidak hanya dengan logika yang tinggi akan tetapi siswa harus bisa mengartikan bahasa soal yang biasanya dalam bentuk cerita ke bahasa fisika yang sebenarnya. Siswa juga harus membayangkan bagaimana suatu kejadian itu terjadi seolah-olah di hadapannya pada kondisi tersebut tentunya banyak membawa dampak selain banyak kesulitan dengan mencapai Kriteria Kelulusan Minimum (KKM) 72 mengakibatkan banyak siswa yang tidak tuntas dalam pencapaian nilai minimum begitu juga dengan prosentase kelulusan pada siswa sangat minim yaitu 40%-50% saja dan faktanya mata pelajaran fisika masuk dalam salah satu jajaran ujian nasional. Salah satunya yaitu pelajaran Fisika dalam Pokok bahasan Besaran dan Satuan. Metode penelitian yang digunakan adalah menggunakan pendekatan kualitatif dan metode penelitian tindakan kelas. Dengan demikian terciptanya sebuah media pembelajaran Fisika berbasis website dengan menggunakan HTML, PHP, Brackets. Dari penelitian ini dapat diketahui bahwa kesesuaian gambar dengan materi pelajaran yang disampaikan membantu siswa dalam memahami pelajaran, hal ini ditandai dengan 32 siswa dari 29 siswa menyatakan bahwa gambar yang ada pada website yang dibuat mendukung materi besaran san satuan. Dan dalam latihan soal mengalami peningkatan 55% dari sebelum pengujian 22% dengan sesudah pengujian 77% siswa paham atau mengerti materi yang disampaikan dalam pengujian. 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a T Technology (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/43560/ 
787 0 |n L200120067 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/43560/  |z Connect to this object online