Aplikasi Kalender untuk Mengelola Jadwal Kegiatan di UMS Menggunakan Google Application API

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membangun sebuah aplikasi untuk mengelola acara kegiatan di Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) menggunakan Google Application API. Aplikasi ini dapat mempublikasikan jadwal perkuliahan sebagai pelengkap dari Aplikasi Jadwal Terpadu yang sudah ada dan men...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Suyadi, Suyadi (Author), Ariyanto, Gunawan (Author)
Format: Book
Published: 2016-02.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_44803
042 |a dc 
100 1 0 |a Suyadi, Suyadi  |e author 
700 1 0 |a Ariyanto, Gunawan  |e author 
245 0 0 |a Aplikasi Kalender untuk Mengelola Jadwal Kegiatan di UMS Menggunakan Google Application API 
260 |c 2016-02. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/44803/2/2.%20cover.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/44803/3/3.%20halaman-depan.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/44803/4/4.%20bab-1-pendahuluan.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/44803/5/5.%20bab-2-tinjauan-pustaka.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/44803/6/6.%20bab-3-metode-penelitian.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/44803/7/7.%20bab-4-hasil-dan-pembahasan.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/44803/8/8.%20bab-5-simpulan-dan-saran.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/44803/9/9.%20daftar-pustaka.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/44803/10/10.%20lampiran.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/44803/11/1.%20naskah-publikasi.pdf 
520 |a Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membangun sebuah aplikasi untuk mengelola acara kegiatan di Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) menggunakan Google Application API. Aplikasi ini dapat mempublikasikan jadwal perkuliahan sebagai pelengkap dari Aplikasi Jadwal Terpadu yang sudah ada dan menambahkan fitur untuk mengelola agenda kegiatan lainnya. Kami menggunakan framework FAST (Framework for the Application of Systems Thinking) dalam membangun aplikasi ini. FAST mendefinisikan tahap untuk mengidentifikasi dan mengevaluasi permasalahan, kesempatan, hambatan yang terjadi, dan kebutuhan yang diharapkan sehingga dapat mengusulkan beberapa perbaikan. Hasil pengujian kinerja menunjukkan bahwa aplikasi dapat digunakan dengan baik sesuai batasan yang ditetapkan Google. Namun, untuk mencapai kinerja terbaik membutuhkan server dengan processor spesifikasi tinggi dan/atau memanfaatkan teknologi load balancing yang memungkinkan beban server dibagi dalam beberapa server. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a T Technology (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/44803/ 
787 0 |n http://kalender.ums.ac.id/ 
787 0 |n L200100015 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/44803/  |z Connect to this object online