ANALISIS PENGARUH VARIABEL-VARIABEL FUNDAMENTAL TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN REAL ESTATE DAN PROPERTI DI BEITAHUN 2003-2007

Koperasi Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta adalah koperasi yang bergerak dibidang perdagangan dan bidang jasa. Koperasi Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta bertujuan meningkatkan kesejahteraan anggota pada khususnya serta masyarakat pada umumnya, dan menyediakan kebutuhan mahasis...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: YULIANA , EKA (Author)
Format: Book
Published: 2010.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Koperasi Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta adalah koperasi yang bergerak dibidang perdagangan dan bidang jasa. Koperasi Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta bertujuan meningkatkan kesejahteraan anggota pada khususnya serta masyarakat pada umumnya, dan menyediakan kebutuhan mahasiswa berupa barang atau jasa. Dalam melaksanakan kegiatan operasionalnya KOPMA UMS suatu laporan keuangan yang berbentuk laporan rugi laba dan neraca yang memuat suatu aktivitas yang telah dilakukan oleh KOPMA UMS. Masalah yang hendak dicari jawabannya dari masalah ini adalah menentukan apakah kinerja keuangan pada KOPMA UMS sudah berjalan dengan baik? Sejalan dengan masalah tersebut diatas adalah, penelitian ini dilaksanakan dengan metode pengumpulan data primer yaitu data yang diperoleh secara langsung dari perusahaan yang bersangkutan. Dari bukti yang bberasal dari hasil perhitungan analisis laporan keuangan pada KOPMA UMS dengan menggunakan rasio likuiditas, solvabil;itas, dan rentabilitas pada tahun 2006-2008 yang masing-masing besarnya adalah 1. Untuk rasio likuiditas dengan analisis a) Current Ratio adalah sebesar tahun 2006 = 392,6%, tahun 2007 = 288,9%, tahun 2008 = 270,3%, b) Quick Ratio tahun 2006 = 330,7%, tahun 2007 = 248,6%, tahun 2008 = 235,7%, c) Cash Ratio tahun 2006 = 139,9%, tahun 2007 = 170,4%, tahun 2008 = 156,2%, d) Working Capital to total Asset ratio tahun 2006 = 46,7, tahun 2007 = 47,4%, tahun 2008 = 33,7%. 2. Dari rasio solvabilitas dengan analisis : a) Total Asset to Dept Ratio tahun 2006 = 626,2%, tahun 2007 = 398,7%, tahun 2008 = 232,2%, b) Equity to Total Dept Ratio tahun 2006 = 526,2%, tahun 2007 = 298,7%, tahun 2008 = 132,2%. 3. Untuk rasio rentabilitas dengan analisis : a) Return on Asset tahun 2006 = 8,3%, tahun 2007 = 13,3%, tahun 2008 = 10,3%, b) Return on Equity tahun 2006 = 9,9 %, tahun 2007 = 17,6%, tahun 2008 = 18,0%. Dari hasil perhitungan tersebut disimpulkan bahwa kinerja keuangan pada KOPMA UMS mempunyai kebaikan dan kelemahan, berdasarkan temuan tersebut maka diajukan saran-saran untuk mencapai kenerja keuangan yang baik.
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/8156/1/B100060263.pdf
https://eprints.ums.ac.id/8156/2/B100060263.pdf