ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT UNDERPRICING PERUSAHAAN YANG GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat underpricing pada perusahaan yang go public. Faktor yang diteliti meliputi reputasi underwriter, financial leverage, dan return on assets (ROA). Penelitian ini termasuk jenis penelitian survei empiris terhadap data...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: RAHAYU , ENI (Author)
Format: Book
Published: 2010.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_8924
042 |a dc 
100 1 0 |a RAHAYU , ENI   |e author 
245 0 0 |a ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT UNDERPRICING PERUSAHAAN YANG GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA  
260 |c 2010. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/8924/1/B200060169.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/8924/2/B200060169.pdf 
520 |a Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat underpricing pada perusahaan yang go public. Faktor yang diteliti meliputi reputasi underwriter, financial leverage, dan return on assets (ROA). Penelitian ini termasuk jenis penelitian survei empiris terhadap data sekunder di Bursa Efek Indonesia (BEI). Populasi dari penelitian ini adalah perusahaan yang melakukan listing di BEI pada periode tahun 2005-2008. Pemilihan sampel yang akan diuji dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan purposive sampling dengan kriteria perusahaan underpricing. Data diperoleh dari Indonesia Capital Market Directory (ICMD) tahun 2006-2009 dan IDX Statistik tahun 2009. Metode analisis data menggunakan regresi linier berganda, uji F, uji t, uji R2, dan pengujian asumsi klasik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa reputasi underwriter tidak berpengaruh tehadap underpricing, dan H1ditolak pada taraf signifikansi 5%. Artinya pasar saham memiliki kepercayaan yang sama kepada seluruh underwriter baik yang bereputasi maupun tidak bereputasi. Variabel financial leverage berpengaruh negatif terhadap underpricing, Dan H2 diterima pada taraf signifikansi 5%. Artinya financial leverage memiliki implikasi terhadap penurunan harga saham setelah IPO. Return on Assets (ROA) berpengaruh negatif terhadap underpricing, dan H3 diterima pada taraf signifikansi 5%. Artinya profitabilitas yang tinggi akan meningkatkan minat investor untuk membeli saham perusahaan sehingga akan berakibat harga saham meningkat dan tidak terjadi underpricing. 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HG Finance 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/8924/ 
787 0 |n B200060169  
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/8924/  |z Connect to this object online