PENERAPAN TARI PENDIDIKAN DENGAN MATERI KESENIAN TARAWANGSA DALAM PEMBELAJARAN SENI BUDAYA PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI RANCAKALONG KABUPATEN SUMEDANG

Penerapan Tari Pendidikan Dengan Materi Kesenian Tarawangsa Dalam Pembelajaran Seni Budaya Pada Siswa kelas IV SD Negeri Rancakalong Kabupaten Sumedang merupakan suatu konsep yang di dalamnya lebih berorientasi pada metodologi pembelajaran tari yang mengutamakan interaksi sosial, yang merupakan sala...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Yuliani Astuti, - (Author)
Format: Book
Published: 2008-01-16.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_100401
042 |a dc 
100 1 0 |a Yuliani Astuti, -  |e author 
245 0 0 |a PENERAPAN TARI PENDIDIKAN DENGAN MATERI KESENIAN TARAWANGSA DALAM PEMBELAJARAN SENI BUDAYA PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI RANCAKALONG KABUPATEN SUMEDANG 
260 |c 2008-01-16. 
500 |a http://repository.upi.edu/100401/1/s_pst_032753_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/100401/2/s_pst_032753_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/100401/3/s_pst_032753_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/100401/4/s_pst_032753_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/100401/5/s_pst_032753_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/100401/6/s_pst_032753_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/100401/7/s_pst_032753_bbliography.pdf 
520 |a Penerapan Tari Pendidikan Dengan Materi Kesenian Tarawangsa Dalam Pembelajaran Seni Budaya Pada Siswa kelas IV SD Negeri Rancakalong Kabupaten Sumedang merupakan suatu konsep yang di dalamnya lebih berorientasi pada metodologi pembelajaran tari yang mengutamakan interaksi sosial, yang merupakan salah satu cara untuk mengembangkan sikap, pola pikir, dan motorik anak menuju kedewasaan, sehingga siswa bisa terlibat langsung dalam proses pembelajaran seperti aktif menemukan ide, aktif dalam mencari gerak, dan anak kreatif dalam berkreasi. Tari pendidikan dengan materi kesenian tarawangsa ini merupakan suatu tawaran bagi guru pendidikan seni tari sebagai alternatif dari proses pembelajaran seni tari dan memotivasi siswa untuk lebih aktif dan kreatif. Identifikasi masalah dalam penelitian ini yaitu : 1) Bagaimanakah proses pembelajaran seni budaya dengan menerapkan tari pendidikan dengan materi kesenian tarawangsa pada siswa kelas IV di SD Negeri Rancakalong Kabupaten Sumedang?, 2) Bagaimanakah hasil pembelajaran seni budaya dengan diterapkan tari pendidikan dengan materi kesenian tarawangsa pada siswa kelas IV di SD Negeri Rancakalong kabupaten Sumedang?. Landasan teoritis yang digunakan peneliti merupakan sumber yang relevan yaitu mengenai pelaksanaan pembelajaran seni tari dan landasan - landasan yang mendukung penerapan tari pendidikan tersebut. Tujuan umum dalam penelitian ini yaitu untuk memotivasi baik guru maupun siswa dalam pelaksanaan pembelajaran seni tari ke arah yang lebih kondusif. Metode penelitian yang digunakan untuk mengujicobakan penerapan tari pendidikan dengan materi kesenian tarawangsa ini adalah metode Quasi Experiment ( eksperimen semu ). Pengumpulan data melalui pendekatan kualitatif dan kuantitatif dengan kegiatan observasi dan wawancara dari kegiatan pembelajaran di kelas. Dari hasil analisis data dan hasil temuan di lapangan menunjukan bahwa tingkat keaktifan terlihat dari setiap proses pembelajaran yaitu 57 % termasuk kategori siswa sangat aktif dan untuk hasil pembelajaran menunjukan 48 % termasuk kategori siswa siswa sangat aktif. Hal ini membuktikan bahwa hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini dapat terbukti. Dari penelitian yang telah dilaksanakan selama 6 ( enam ) kali pertemuan, ada beberapa yang harus diperhatikan oleh seorang guru pendidikan seni budaya khususnya seni tari yaitu : 1) merencanakan langkah - langkah pembelajaran yang akan dilaksanakan mencapai pembelajaran yang efektif dan efisien, 2) berupaya untuk memotivasi siswa, 3) memperbaiki evaluasi siswa, tidak hanya penilaian psikomotornya saja, melainkan kognitif dan afektifnya perlu dikembangkan. Dukungan data hasil observasi dan wawancara menunjukan bahwa penerapan tari pendidikan dengan materi kesenian tarawangsa dapat memberikan kontribusi untuk memperbaiki mutu hasil pembelajaran seni tari. Penerapan tari pendidikan dengan materi kesenian tarawangsa ini dapat dijadikan sebagai alternatif dalam pembelajaran seni tari di sekolah. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/100401/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/100401  |z Link Metadata