HUBUNGAN HASIL UJI KOMPETENSI TEORI KEJURUAN DENGAN HASIL UJI KOMPETENSI PRAKTIK KEJURUAN TEKNIK PERMESINAN

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara hasil uji kompetensi teori kejuruan dengan hasil uji kompetensi praktik kejuruan teknik pemesinan siswa SMK Negeri 2 Bandung. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif korelasional, dengan jumlah sampel total yaitu 375 siswa yang dia...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Bambang Irawan, - (Author)
Format: Book
Published: 2012-08-01.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara hasil uji kompetensi teori kejuruan dengan hasil uji kompetensi praktik kejuruan teknik pemesinan siswa SMK Negeri 2 Bandung. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif korelasional, dengan jumlah sampel total yaitu 375 siswa yang diambil secara simple random sampling dari jumlah populasi 825 siswa. Data diperoleh dari studi dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan, (1) kompetensi teori kejuruan siswa SMK Negeri 2 Bandung berada pada kategori cukup, (2) kompetensi praktik siswa SMK Negeri 2 Bandung berada pada kategori baik, (3) terdapat hubungan yang signifikan antara hasil uji kompetensi teori kejuruan dengan hasil uji kompetensi praktik kejuruan teknik pemesinan siswa SMK Negeri 2 Bandung. Kata Kunci: Uji Kompetensi, teori kejuruan
Item Description:http://repository.upi.edu/100462/1/s_tm_0700553_table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/100462/2/s_tm_0700553_chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/100462/3/s_tm_0700553_chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/100462/4/s_tm_0700553_chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/100462/5/s_tm_0700553_chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/100462/6/s_tm_0700553_chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/100462/7/s_tm_0700553_bibliography.pdf