HUBUNGAN CARA BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR MAHASISWA PADA MATA KULIAH PERALATAN DAN KERJA DASAR OTOMOTIF : Studi Terhadap Mahasiswa Prodi S1 Konsentrasi Otomotif di JPTM-FPTK UPI No PanggilSPTM HAD h-2008

Peneliti telah melakukan pra-survei terhadap perolehan hasil belajar mahasiswa yang telah mengikuti mata kuliah Peralatan dan Kerja Dasar Otomotif, dan menemukan suatu indikasi bahwa, dilihat perolehan hasil belajar berupa nilai Ujian Akhir Semester (UAS) dari 85 orang mahasiswa yang telah mengikuti...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Edwin Hadiyanto, - (Author)
Format: Book
Published: 2008-01-11.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_100724
042 |a dc 
100 1 0 |a Edwin Hadiyanto, -  |e author 
245 0 0 |a HUBUNGAN CARA BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR MAHASISWA PADA MATA KULIAH PERALATAN DAN KERJA DASAR OTOMOTIF : Studi Terhadap Mahasiswa Prodi S1 Konsentrasi Otomotif di JPTM-FPTK UPI No PanggilSPTM HAD h-2008 
260 |c 2008-01-11. 
500 |a http://repository.upi.edu/100724/1/s_ptm_002062_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/100724/2/s_ptm_002062_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/100724/3/s_ptm_002062_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/100724/4/s_ptm_002062_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/100724/5/s_ptm_002062_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/100724/6/s_ptm_002062_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/100724/7/s_ptm_002062_bibliography.pdf 
520 |a Peneliti telah melakukan pra-survei terhadap perolehan hasil belajar mahasiswa yang telah mengikuti mata kuliah Peralatan dan Kerja Dasar Otomotif, dan menemukan suatu indikasi bahwa, dilihat perolehan hasil belajar berupa nilai Ujian Akhir Semester (UAS) dari 85 orang mahasiswa yang telah mengikuti mata kuliah Peralatan dan Kerja Dasar Otomotif tergolong rendah. Terdapat banyak faktor yang mempengaruhi hasil belajar, baik itu faktor internal dan faktor eksternal pada mahasiswa. Salah satu faktor internal yang ada di dalam mahasiswa itu sendiri adalah cara belajar yang ikut andil dalam mempengaruhi pencapaian hasil belajar yang baik. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendapatkan informasi tentang hubungan cara belajar mahasiswa dengan hasil belajarnya pada mata kuliah Peralatan dan Kerja Dasar Otomotif. Berawal dari pemikiran tersebut penulis tertarik untuk mengadakan suatu penelitian tentang hal tersebut di atas. Penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan metode penelitian deskriptif analitik. Populasi dalam penelitian ini adalah cara belajar mahasiswa pada mata kuliah Perlatan dan Kerja Dasar Otomotif, sedangkan yang menjadi anggota populasi adalah mahasiswa jurusan otomotif sebanyak 85 orang mahasiswa yang telah mengikuti dan memperoleh nilai mata kuliah Perlatan dan Kerja Dasar Otomotif. Pengambilan sampel menggunakan cara sampel proporsional acak dengan cara diundi tanpa pengembalian.Variabel dalam penelitian ini terdiri dari variabel Cara Belajar (X) dan variabel Hasil Belajar (Y). Teknik pengumpulan data menggunakan teknik angket dan teknik dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan statistik dekriptif korelasional dengan uji statistik non parametrik. Dari hasil penelitian didapatkan koefisien korelasi sebesar 0,01 yang termasuk dalam kategori sangat rendah. Peneliti dapat menyimpulkan bahwa tidak terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara cara belajar dengan hasil belajar mahasiswa pada mata kuliah Peralatan dan Kerja Dasar Otomotif (PDKO). 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/100724/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/100724  |z Link Metadata