EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS ICT TERHADAP PRESTASI BELAJAR DALAM KOMPETENSI DASAR MELAKSANAKAN PROSEDUR KESELAMATAN, KESEHATAN, DAN KEAMANAN KERJA (K3) : Studi Eksperimen Kuasi pada Siswa Kelas X di SMK Kiansantang Bandung

Permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini adalah rendahnya prestasi belajar siswa pada standar kompetensi melaksanakan prosedur keselamatan, kesehatan keamanan kerja dan lingkungan hidup (K3LH) di kelas X SMK Kiansantang Bandung, yang ditandai dengan hasil UTS dan UAS yang berada dibawah kriteri...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Lestari, Eka (Author)
Format: Book
Published: 2012-11-26.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_10093
042 |a dc 
100 1 0 |a Lestari, Eka  |e author 
245 0 0 |a EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS ICT TERHADAP PRESTASI BELAJAR DALAM KOMPETENSI DASAR MELAKSANAKAN PROSEDUR KESELAMATAN, KESEHATAN, DAN KEAMANAN KERJA (K3) : Studi Eksperimen Kuasi pada Siswa Kelas X di SMK Kiansantang Bandung 
260 |c 2012-11-26. 
500 |a http://repository.upi.edu/10093/1/s_pkr_0801055_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10093/2/s_pkr_0801055_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10093/3/s_pkr_0801055_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10093/4/s_pkr_0801055_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10093/5/s_pkr_0801055_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10093/6/s_pkr_0801055_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10093/7/s_pkr_0801055_bibliography.pdf 
520 |a Permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini adalah rendahnya prestasi belajar siswa pada standar kompetensi melaksanakan prosedur keselamatan, kesehatan keamanan kerja dan lingkungan hidup (K3LH) di kelas X SMK Kiansantang Bandung, yang ditandai dengan hasil UTS dan UAS yang berada dibawah kriteria kelulusan minimal (KKM). Salah satu cara untuk meningkatkan prestasi belajar tersebut adalah dengan melalui penggunaan media pembelajaran berbasis ICT (MS.PowerPoint). Media pembelajaran ini dipilih karena komponen kemampuan MS.PowerPoint yang didalamnya terdapat text, gambar, audio, animasi, dan video yang berpotensi untuk menarik minat siswa dalam proses belajar di kelas.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas media pembelajaran berbasis ICT (MS. PowerPoint) terhadap prestasi belajar siswa dalam kompetensi dasar K3LH.Metode penelitian yang digunakan adalah metode Quasy Experimental dan desain penelitiannya adalah Nonequivalent Control Group Design. Dalam penelitian ini, kelas eksperimen (kelas X AP dengan jumlah 32 siswa) diselenggarakan dengan menggunakan media pembelajaran berbasis ICT (MS.PowerPoint) dan kelas kontrol (kelas X AK dengan jumlah 31 siswa) diselenggarakan dengan media pembelajaran konvensional (papan tulis). Data dikumpulkan melalui pre-test dan post-test.Hasil penelitian menunjukan bahwa prestasi belajar siswa dengan media pembelajaran berbasis ICT lebih efektif dibandingkan media pembelajaran konvensional. Hal ini ditunjukan dengan peningkatan besarnya gain dan rata-rata post-test kelas yang menggunakan media pembelajaran berbasis ICT terhadap prestasi belajar siswa. Maka dari itu. penggunaan media pembelajaran berbasis ICT (MS.PowerPoint) baik digunakan untuk meningkatkan prestasi belajar siswa, khusunya untuk kompetensi dasar K3LH. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a LB Theory and practice of education 
690 |a LB1603 Secondary Education. High schools 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/10093/ 
787 0 |n http://perpustakaan.upi.edu. 
856 |u https://repository.upi.edu/10093  |z Link Metadata