PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK BERBASIS MODEL SEARCH, SOLVE, CREATE AND SHARE (SSCS) PADA MATERI PERPINDAHAN KALOR SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan desain pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) berbasis model Search, Solve, Create and Share (SSCS) pada materi perpindahan kalor siswa kelas V Sekolah Dasar. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh hasil pretest yang dilaksanakan di SD Sukamaju ya...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Feby Arvia Salsabila, - (Author)
Format: Book
Published: 2023-08-15.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan desain pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) berbasis model Search, Solve, Create and Share (SSCS) pada materi perpindahan kalor siswa kelas V Sekolah Dasar. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh hasil pretest yang dilaksanakan di SD Sukamaju yang menunjukan 62% dari 28 orang siswa kurang konsep pembelajaran IPA siswa kelas V di SD Sukamaju khususnya pada materi perpindahan kalor. Metode penelitian yang digunakan adalah Design and Development (D&D) yang dikemukakan oleh Richey dan Klein dengan menggunakan tahapan PPE (Planning, Production and Evaluation). LKPD berbasis model SSCS divalidasi kelayakannya oleh para ahli yaitu ahli materi mendapatkan hasil 83% dengan kriteria sangat layak, ahli media 96% dengan kriteria sangat layak, ahli Bahasa 76% dengan kriteria sangat layak dan praktisi 100% dengan kriteria sangat layak. Hasil validasi ahli menyatakan LKPD sangat layak digunakan. Produk akhir dari LKPD berbasis model SSCS didapatkan setelah melakukan beberapa revisi yaitu penambahan pendahuluan, ilustrasi, penggunaan tanda baca serta penggunaan diksi yang sesuai. This study aims to describe the development design of Learner Worksheets (LKPD) based on the Search, Solve, Create and Share (SSCS) model on heat transfer material for grade V elementary school students. This research was motivated by the results of a pretest conducted at SD Sukamaju which showed 62% of 28 students lacking the concept of science learning for grade V students at SD Sukamaju, especially on heat transfer material. The research method used is Design and Development (D&D) proposed by Richey and Klein using the PPE (Planning, Production and Evaluation) stages. The SSCS model-based LKPD was validated for feasibility by experts, namely material experts getting 83% with very feasible criteria, media experts 96% with very feasible criteria, language experts 76% with very feasible criteria and practitioners 100% with very feasible criteria. The results of expert validation stated that the LKPD was very feasible to use. The final product of the SSCS model-based LKPD was obtained after making several revisions, namely the addition of introductions, illustrations, the use of punctuation and the use of appropriate diction.
Item Description:http://repository.upi.edu/101203/1/S_PGSD_1904452_Title.pdf
http://repository.upi.edu/101203/2/S_PGSD_1904452_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/101203/3/S_PGSD_1904452_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/101203/4/S_PGSD_1904452_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/101203/5/S_PGSD_1904452_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/101203/6/S_PGSD_1904452_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/101203/7/S_PGSD_1904452_Appendix.pdf