PENERAPAN PSYCHOMOTORIC THERAPY TERHADAP KETERAMPILAN GERAK DASAR SISWA TUNARUNGU DI SLB NEGERI CILEUNYI KABUPATEN BANDUNG
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh masih rendahnya keterampilan gerak dasar siswa tunarungu karena skor pada hasil pretest dalam kategori cukup. Hal ini disebabkan karena siswa tunarungu memiliki keterbelakangan secara fisik, sikologi, kognitif, atau sosial sehingga terhambat dalam mencapai tujuan...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2011-01-03.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoupi_10129 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Gunawan, Rangga |e author |
245 | 0 | 0 | |a PENERAPAN PSYCHOMOTORIC THERAPY TERHADAP KETERAMPILAN GERAK DASAR SISWA TUNARUNGU DI SLB NEGERI CILEUNYI KABUPATEN BANDUNG |
260 | |c 2011-01-03. | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/10129/1/s_por_053995_table_of_content.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/10129/2/s_por_053995_chapter1.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/10129/3/s_por_053995_chapter2.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/10129/4/s_por_053995_chapter3.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/10129/5/s_por_053995_chapter4.pdf | ||
520 | |a Penelitian ini dilatarbelakangi oleh masih rendahnya keterampilan gerak dasar siswa tunarungu karena skor pada hasil pretest dalam kategori cukup. Hal ini disebabkan karena siswa tunarungu memiliki keterbelakangan secara fisik, sikologi, kognitif, atau sosial sehingga terhambat dalam mencapai tujuan dan potensi secara maksimal. Oleh karena itu, peneliti tertarik untuk menerapkan psychomotoric therapy sebagai salah satu solusi untuk merangsang gerak dasar siswa berkebutuhan khusus, khususnya pada siswa tunarungu. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui berapa besar tingkat keterampilan gerak dasar siswa tunarungu SLB Negeri Cileunyi Kabupaten Bandung Tahun Ajaran 2010/2011 sebelum dan sesudah diberikan tindakan psychomotoric therapy. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah eskperimen semu yang berpola one group pretest postest design yakni penelitian hanya menggunakan satu kelas saja sebagai kelas eksperimen. Teknik penelitian meliputi pengumpulan data yang berupa tes awal dan tes akhir sedangkan pengolahan data dilakukan dengan uji normalitas data dan uji signifikan. Uji signifikan dilakukan dengan rumus statistik uji-t. Hasil pengolahan data dengan taraf signifikan 0,05 dan derajat kebebasan 6 diperoleh t hitung 3,82 dan t tabel 0,3. Dengan demikian jika t hitung > t tabel yaitu 3,82 > 0,3 maka Ho ditolak dan Hi diterima. Pada uji signifikasi terlihat adanya peningkatan yang signifikan. Hal ini diperoleh dari hasil tes keterampilan gerak dasar siswa sebelum dan sesudah diterapkannya Psychomotoric Therapy. Setelah diterapkannya Psychomotoric Therapy terbukti Psychomotoric Therapy efektif diterapkan dalam keterampilan gerak dasar siswa tunarungu | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a GV Recreation Leisure | ||
690 | |a L Education (General) | ||
690 | |a LB Theory and practice of education | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu/10129/ | |
787 | 0 | |n http://perpustakaan.upi.edu. | |
856 | |u https://repository.upi.edu/10129 |z Link Metadata |