PERBANDINGAN PENGGUNAAN APLIKASI BIOLOGI SMA DAN PDF TERHADAP PENGUASAAN KONSEP DAN KECERDASAN EMOSIONAL SISWA SMA PADA MATERI SISTEM EKSKRESI
Seiring dengan perkembangan teknologi yang semakin pesat, maka penggunaan media pada pembelajaran harus sesuai dengan era digital dan karakter siswa generasi Z. Penggunaan media pembelajaran berbasis aplikasi Biologi SMA dan PDF bisa menjadi alternatif pilihan media yang digunakan dalam proses pembe...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2023-08-16.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoupi_101301 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Aulia Khaerunnisa, - |e author |
245 | 0 | 0 | |a PERBANDINGAN PENGGUNAAN APLIKASI BIOLOGI SMA DAN PDF TERHADAP PENGUASAAN KONSEP DAN KECERDASAN EMOSIONAL SISWA SMA PADA MATERI SISTEM EKSKRESI |
260 | |c 2023-08-16. | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/101301/1/S_BIO_1905409_Title.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/101301/2/S_BIO_1905409_Chapter1.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/101301/3/S_BIO_1905409_Chapter2.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/101301/4/S_BIO_1905409_Chapter3.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/101301/5/S_BIO_1905409_Chapter4.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/101301/6/S_BIO_1905409_Chapter5.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/101301/7/S_BIO_1905409_Appendix.pdf | ||
520 | |a Seiring dengan perkembangan teknologi yang semakin pesat, maka penggunaan media pada pembelajaran harus sesuai dengan era digital dan karakter siswa generasi Z. Penggunaan media pembelajaran berbasis aplikasi Biologi SMA dan PDF bisa menjadi alternatif pilihan media yang digunakan dalam proses pembelajaran sistem ekskresi, yang merupakan materi yang dinilai sulit untuk dipelajari karena materinya yang kompleks dan terdiri dari banyak subbab. Tujuan penelitian ini yakni untuk menguraikan perbandingan penggunaan media pembelajaran aplikasi Biologi SMA dan PDF terhadap penguasaan konsep dan kecerdasan emosinal siswa SMA pada materi sistem ekskresi. Penelitian dilakukan dengan metode quasi eksperimen dan desain penelitian non-equivalent group design, melibatkan dua kelas yakni kelas eksperimen yang diberi perlakuan media pembelajaran aplikasi Biologi SMA, dan kelas kontrol yang diberi perlakuan media pembelajaran PDF. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media pembelajaran aplikasi Biologi SMA dan PDF memberikan pengaruh yang signifikan terhadap penguasaan konsep siswa. Dari n-gain dapat diketahui bahwa peningkatan lebih besar terjadi pada kelas eksperimen yakni 0,65, dibandingkan kelas kontrol yakni 0,32. Kecerdasan emosional siswa kelas eksperimen mendapat rata-rata 71,47% dan kelas kontrol sebesar 69,33% dan sama-sama berada pada kategori tinggi. Respon siswa terhadap media yang digunakan juga menunjukkan kategori tinggi, yakni kelas eksperimen sebesar 77,12%, dan kelas kontrol sebesar 70,48%. Berdasarkan hasil penelitian, penggunaan media pembelajaran aplikasi Biologi SMA dan aplikasi PDF berpengaruh terhadap penguasaan konsep siswa, dan kecerdasan emosional siswa berada pada kategori tinggi. Kata Kunci: media pembelajaran, penguasaan konsep, kecerdasan emosional, sistem ekskresi Along with the rapid development of technology, the use of media in learning process must be suitable with the digital era and the character of generation Z students. The use of learning media based on Biologi SMA and PDF applications can be an alternative choice of media used in the excretory system learning process, which is material that considered difficult to learn because the material is complex and consists of many sub-chapters. The purpose of this research is to describe the comparison of the use of Biologi SMA application learning media and PDF on the mastery of concepts and emotional intelligence of high school students on excretory system material. The research was carried out using a quasi-experimental method and a non-equivalent group research design, involving two classes, namely the experimental class which was treated with Biologi SMA application learning media, and the control class which was treated with PDF learning media. The results showed that the learning media for Biologi SMA and PDF applications had a significant influence on students' mastery of concepts. From the n-gain it can be seen that a greater increase occurred in the experimental class, which was 0.65, compared to the control class, which was 0.32. The emotional intelligence of the experimental class students got an average of 71.47% and the control class was 69.33% and were both in the high category. Student responses to the media used also showed a high category, namely the experimental class of 77.12%, and the control class of 70.48%. Based on the results of the research, the use of Biologi SMA application learning media and PDF applications had an effect on students' mastery of concepts, and students' emotional intelligence was in the high category. Keywords: learning media, concept mastery, emotional intelligence, excretory system | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a L Education (General) | ||
690 | |a QH301 Biology | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu/101301/ | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu | |
856 | |u https://repository.upi.edu/101301 |z Link Metadata |