PENERAPAN METODE SHARING KNOWLEDGE COMMUNITY PADA MATA KULIAH SEMINAR ILMU KOMPUTER :Suatu Penelitian Deskriptif Analitis Terhadap Mahasiswa Mata Kuliah Seminar Semester Genap Tahun Ajaran 2008/2009 Program Studi Ilmu Komputer UPI Bandung

Masalah yang dikaji dari penelitian ini adalah "Bagaimana penerapan metode sharing knowledge community pada mata kuliah seminar ilmu komputer?" Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif analitis. Secara umum tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan metode sharing k...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Rika Ekawati, - (Author)
Format: Book
Published: 2009-08-20.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_102033
042 |a dc 
100 1 0 |a Rika Ekawati, -  |e author 
245 0 0 |a PENERAPAN METODE SHARING KNOWLEDGE COMMUNITY PADA MATA KULIAH SEMINAR ILMU KOMPUTER :Suatu Penelitian Deskriptif Analitis Terhadap Mahasiswa Mata Kuliah Seminar Semester Genap Tahun Ajaran 2008/2009 Program Studi Ilmu Komputer UPI Bandung 
260 |c 2009-08-20. 
500 |a http://repository.upi.edu/102033/3/s_d055_056622_table_of_contents.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/102033/4/s_d055_056622_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/102033/1/s_d055_056622_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/102033/6/s_d055_056622_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/102033/2/s_d055_056622_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/102033/5/s_d055_056622_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/102033/7/s_d055_056622_bibliography.pdf 
520 |a Masalah yang dikaji dari penelitian ini adalah "Bagaimana penerapan metode sharing knowledge community pada mata kuliah seminar ilmu komputer?" Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif analitis. Secara umum tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan metode sharing knowledge community pada mata kuliah seminar ilmu komputer dan untuk mengetahui respon mahasiswa terhadap pembelajaran dalam mata kuliah seminar dengan menggunakan metode sharing knowledge community. Populasi penelitian ini adalah mahasiswa mata kuliah seminar program studi ilmu komputer UPI Bandung tahun ajaran 2008/2009. Kemampuan mengembangkan karya tulis ilmiah mahasiswa diukur melalui pembuatan paper ilmiah serta presentasi, tes hasil belajar dan ketuntasan hasil belajar baik perorangan maupun secara klasikal dan untuk melihat respons mahasiswa terhadap pembelajaran digunakan angket, lembar observasi, jurnal dan wawancara. Hasil penelitian menggambarkan bahwa kemampuan mengembangkan karya tulis ilmiah mahasiswa melalui pembuatan paper dan presentasi telah mencapai ketuntasan baik secara individual maupun klasikal. Sementara itu berdasarkan hasil angket, lembar observasi, jurnal dan wawancara yang telah terkumpul diperoleh bahwa pembelajaran mata kuliah seminar menggunakan metode sharing knowledge community mendapat respons yang positif dari mahasiswa. Di samping hasil yang positif, terdapat beberapa faktor penghambat yang timbul selama kegiatan penelitian ini dilakukan. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/102033/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/102033  |z Link Metadata