PENGEMBANGAN KURIKULUM MATA PELAJARAN MUATAN LOKAL BAHASA INGGRIS : Penelitian Kualitatif Pada Sekolah Dasar Negeri Iv Kota Cilegon

Penelitian ini dilakukan sebagai studi terhadap ketertarikan pada kurikulum mata pelajaran muatan lokal bahasa Inggris di sekolah dasar yang merupakan kebutuhan strategis kota Cilegon sebagai kota industri dan pariwisata, pendukung perekonomian nasional. Rumusan masalah utama dalam penelitian ini ad...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: YATI, Ratna (Author)
Format: Book
Published: 2010-08-31.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_10229
042 |a dc 
100 1 0 |a YATI, Ratna  |e author 
245 0 0 |a PENGEMBANGAN KURIKULUM MATA PELAJARAN MUATAN LOKAL BAHASA INGGRIS : Penelitian Kualitatif Pada Sekolah Dasar Negeri Iv Kota Cilegon 
260 |c 2010-08-31. 
500 |a http://repository.upi.edu/10229/1/t_pk_0808323_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10229/2/t_pk_0808323_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10229/5/t_pk_0808323_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10229/3/t_pk_0808323_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10229/6/t_pk_0808323_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10229/4/t_pk_0808323_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10229/5/t_pk_0808323_bibliography.pdf 
520 |a Penelitian ini dilakukan sebagai studi terhadap ketertarikan pada kurikulum mata pelajaran muatan lokal bahasa Inggris di sekolah dasar yang merupakan kebutuhan strategis kota Cilegon sebagai kota industri dan pariwisata, pendukung perekonomian nasional. Rumusan masalah utama dalam penelitian ini adalah tentang bagaimana pengembangan kurikulum mata pelajaran muatan lokal bahasa Inggris di SDN IV kota Cilegon ? sementara batasan masalah meliputi: kebijakan tertulis yang mendasari diberlakukannya mata pelajaran bahasa Inggris sebagai mata pelajaran muatan lokal, perencanaan pembelajaran, pelaksanaan pembelajaran, evaluasi hasil belajar siswa, dan faktor - faktor yang berpengaruh sebagai daya dukung terselenggaranya pembelajaran bahasa Inggris sebagai mata pelajaran muatan lokal Cilegon. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan dan menganalisis kurikulum mata pelajaran muatan lokal bahasa Inggris di SDN IV Cilegon. Metode penelitian menggunakan metode deskriptif analisis kualitatif. Obyek penelitian meliputi : kepala SDN IV Cilegon, PKS bidang Kurikulum, guru mata pelajaran bahasa Inggris, dan juga siswa. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, observasi, dokumentasi, dan analisis dokumen. Hasil penelitian dapat disimpulkan, bahwa kebijakan daerah yang mendasari pemberlakuan mata pelajaran bahasa Inggris belum secara tertulis, tahap perencanaan masih belum maksimal, silabus dan RPP belum terdapat kesesuaian antara kompetensi dengan indikatornya. Pada tahap pelaksanaan di kelas belum ada kesesuaian antara silabus dan RPP dengan kegiatan yang dilaksanakan, kegiatan guru lebih mendominasi kelas dan belum mengakomodasi kebutuhan aktivitas belajar siswa. Bahan materi ajar, metode, media belum berorientasi pada kebutuhan dan karakteristik daerah. Sedangkan evaluasi pembelajaran masih berfokus pada nilai jelek dan nilai baik, serta lebih tertuju pada penentuan naik dan tidak naik. Berbagai daya dukung pengembangan kurikulum mata pelajaran muatan lokal bahasa Inggris cukup memadai. Rekomendasi yang dapat disampaikan dari hasil penelitian ini adalah pentingnya perencanaan yang komprehensif dan integratif bagi guru bahasa Inggris, kepala sekolah, pengawas, dan dinas pendidikan, agar memberikan arah yang jelas dan tegas akan kebutuhan pengembangan kurikulum khususnya pada mata pelajaran muatan lokal bahasa Inggris secara obyektif. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a LB2361 Curriculum 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/10229/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/10229  |z Link Metadata