WELLNESS TOURISM BERBASIS KEARIFAN LOKAL SEBAGAI DAYA TARIK WISATA DI ERA NEW NORMAL: Studi Kasus pada Desa Wisata Hijau Bilebante Kabupaten Lombok Tengah

WELLNESS TOURISM BERBASIS KEARIFAN LOKAL SEBAGAI DAYA TARIK WISATA DI ERA NEW NORMAL (Studi Kasus pada Desa Wisata Hijau Bilebante Kabupaten Lombok Tengah) MIDYA AULIA NISAK ABSTRAK Desa Wisata Hijau (DWH) Bilebante Provinsi Nusa Tenggara Barat menerapkan konsep baru yakni wellness tourism berbasis...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Midya Aulia Nisak, - (Author)
Format: Book
Published: 2023-08-31.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_103352
042 |a dc 
100 1 0 |a Midya Aulia Nisak, -  |e author 
245 0 0 |a WELLNESS TOURISM BERBASIS KEARIFAN LOKAL SEBAGAI DAYA TARIK WISATA DI ERA NEW NORMAL: Studi Kasus pada Desa Wisata Hijau Bilebante Kabupaten Lombok Tengah 
260 |c 2023-08-31. 
500 |a http://repository.upi.edu/103352/1/T_SOS_1907019_TITLE%20%281%29.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/103352/2/T_SOS_1907019_Chapter1%20%281%29.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/103352/3/T_SOS_1907019_Chapter2%20%281%29.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/103352/4/T_SOS_1907019_Chapter3%20%281%29.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/103352/5/T_SOS_1907019_Chapter4%20%281%29.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/103352/6/T_SOS_1907019_Chapter5%20%281%29.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/103352/7/T_SOS_1907019_Appendix%20%281%29.pdf 
520 |a WELLNESS TOURISM BERBASIS KEARIFAN LOKAL SEBAGAI DAYA TARIK WISATA DI ERA NEW NORMAL (Studi Kasus pada Desa Wisata Hijau Bilebante Kabupaten Lombok Tengah) MIDYA AULIA NISAK ABSTRAK Desa Wisata Hijau (DWH) Bilebante Provinsi Nusa Tenggara Barat menerapkan konsep baru yakni wellness tourism berbasis kearifan lokal sebagai upaya mempertahankan dan menambah daya tarik pariwisata pasca terjadi pandemi COVID-19. Wellness tourism yang ditawarkan di era new normal terbukti mampu menarik banyak wisatawan. Hal ini terjadi karena adanya perubahan gaya hidup masyarakat Indonesia. Masyarakat lebih sadar menjaga kesehatan, sehingga wisata kesehatan berupa wisata alam yang melibatkan aktivitas fisik menjadi solusi bagi masyarakat. Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan eksistensi, bentuk dan kesiapan masyarakat dalam penerapan wellness tourism berbasis kearifan lokal di Desa Wisata Hijau (DWH) Bilebante pasca pandemic COVID-19. Teori habitus Pierre Bourdieu dan teori fungsionalisme struktural digunakan sebagai pisau analisis. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan metode wawancara, observasi, dan dokumentasi. Sumber data melibatkan kepala desa, ketua desa wisata, pelaku UMKM, para stakeholder, masyarakat desa Bilebante dan pengunjung DWH.Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1)Eksistensi dari wellness tourism berbasis kearifan lokal yang ada di Desa Wisata Hijau Bilebante pada era new normal terlihat dari adanya peningkatan jumlah wisatwan yang berkunjung; (2) Bentuk wellness tourism berbasis kearifan lokal yang ada di DWH Bilebante berupa wisata alam dan ekologi, pengobatan herbal dan tradisional, terapis kebugaran, budidaya dan pengolahan tanaman herbal, kuliner sehat lokal, dan pengenalan keterampilan lokal; (3) Bentuk kesiapan Pengelola DWH Bilebante dan masyarakat Desa Bilebante dalam penerapan konsep wellness tourism berbasis kearifan lokal yaitu melakukan pelatihan, menjalin kerjasama yang baik antar pihak-pihak terkait, melakukan perbaikan infrastruktur, fasilitas dan aksesibilitas, produk dan layanan berbasis kearifan lokal, melakukan promosi. Kata Kunci: desa wisata hijau, kearifan lokal, wellness tourism WELLNESS TOURISM BASED ON LOCAL WISDOM AS A TOURIST ATTRACTION IN THE NEW NORMAL ERA (Case Study on Bilebante Green Tourism Village, Central Lombok District) MIDYA AULIA NISAK ABSTRACT The Green Tourism Village (DWH) Bilebante, West Nusa Tenggara Province, has implemented a new concept of wellness tourism based on local wisdom as an effort to maintain and increase tourism attractiveness after the COVID-19 pandemic. Wellness tourism offered in the normal era has proven to be able to attract many tourists. This is due to changes in the lifestyle of the Indonesian people. People are more aware of maintaining health, so health tourism in the form of nature tourism that involves physical activity is a solution for the community.The purpose of this study is to describe the existence, form and preparedness of the community in implementing wellness tourism based on local wisdom in the Green Tourism Village (DWH) Bilebante after the COVID-19 pandemic. Pierre Bourdieu's habitus theory and structural functionalism theory are used as an analytical framework.This research uses a qualitative descriptive approach. Data collection techniques used interviews, observation, and documentation. Data sources involved the village head, the head of the tourism village, MSME players, and village facilitators. The results showed that:(1) The existence of local wisdom-based wellness tourism in the Bilebante Green Tourism Village in the new normal era can be seen from the increase in the number of tourists visiting; (2) the form of local wisdom-based wellness tourism in DWH Bilebante in the form of natural and ecological tourism, herbal and traditional medicine, fitness therapists, cultivation and processing of herbal plants, local healthy culinary, and introduction to local skills; (3) The readiness of the DWH Bilebante Management and the Bilebante Village community in implementing the concept of wellness tourism based on local wisdom, namely conducting training, establishing good cooperation between related parties, improving infrastructure, facilities and accessibility, products and services based on local wisdom, carrying out promotions. Keywords: green tourism village,local wisdom, wellness tourism 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a H Social Sciences (General) 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/103352/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/103352  |z Link Metadata