MODEL ACTIVE LEARNING DALAM PEMBELAJARAN TARI SAMAN UNTUK MENINGKATKAN KREATIVITAS SISWA KELAS V DI SDN SALUYU 2 BANDUNG

Penelitian ini berawal dari permasalahan penelitian sebagai berikut, (1) Bagaimana perencanaan pembelajaran tari Saman dengan menggunakan model active learning untuk meningkatkan kreativitas siswa kelas V di SDN Saluyu 2 Bandung ? (2) Bagaimana proses pelaksanaan pembelajaran tari Saman dengan mengg...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Noviyanti, - (Author)
Format: Book
Published: 2011-01-06.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_104224
042 |a dc 
100 1 0 |a Noviyanti, -  |e author 
245 0 0 |a MODEL ACTIVE LEARNING DALAM PEMBELAJARAN TARI SAMAN UNTUK MENINGKATKAN KREATIVITAS SISWA KELAS V DI SDN SALUYU 2 BANDUNG 
260 |c 2011-01-06. 
500 |a http://repository.upi.edu/104224/6/s_sdt_0607647_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/104224/1/s_sdt_0607647_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/104224/2/s_sdt_0607647_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/104224/3/s_sdt_0607647_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/104224/4/s_sdt_0607647_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/104224/5/s_sdt_0607647_bibliography.pdf 
520 |a Penelitian ini berawal dari permasalahan penelitian sebagai berikut, (1) Bagaimana perencanaan pembelajaran tari Saman dengan menggunakan model active learning untuk meningkatkan kreativitas siswa kelas V di SDN Saluyu 2 Bandung ? (2) Bagaimana proses pelaksanaan pembelajaran tari Saman dengan menggunakan model active learning untuk meningkatkan kreativitas siswa kelas V di SDN Saluyu 2 Bandung (3) Bagaimana hasil kreativitas siswa kelas V di SDN Saluyu 2 Bandung setelah menggunakan model active learning dalam pembelajaran tari Saman? Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui hasil kreativitas siswa kelas V di SDN Saluyu 2 Bandung sebelum dan sesudah melaksanakan pembelajaran tari Saman dengan menggunakan model active learning. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode PTK (Penelitian Tindakan Kelas). Pengolahan data penelitian ini yaitu dengan cara menghintung prosentase. Berdasarkan data yang diperoleh, daya kreativitas siswa kurang terasah, sehingga siswa kurang aktif dan kreatif dalam proses pembelajaran, sehingga pembelajaran kurang efektif. Adapun pengamatan pengaruh pembelajaran tari Saman dengan menggunakan model active learning adalah untuk melihat tingkat kreativitas siswa. Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa pelaksanaan pembelajaran tari Saman dengan menggunakan model active learning efektif digunakan dalam pembelajaran seni tari. Hal ini dilihat dari adanya peningkatan kreativitas siswa, siswa mampu membuat gerak, bereksplorasi berbagai gerak, mampu mengeluarkan ide dan gagasan. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/104224/ 
787 0 |n http://perpustakaan.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/104224  |z Link Metadata